Pane Nabolon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
ButtuHutagalung (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Weng gou (bicara | kontrib)
wikipedia harus netral
Baris 1:
{{Tanpa referensi}}
{{rapikan}}
 
'''Pane na Bolon''' adalah dewa dalam [[mitologi Batak]] yang dipercayai menguasai dunia tengah atau [[Banua Tonga]]. Ia memiliki bentuk seekor ular naga. Karena kekuasaannya adalah dunia tempat manusia tinggal, ia juga memiliki simbol delapan arah mata angin, yang dalam bahasa Karo-Batak disebut ''desa na ualudesa sialuh''. Dewa ini memiliki sifat yang menghancurkan. Ia dapat menghancurkan tanaman dan binatang serta mencengkeram jiwa manusia. Seorang [[Datu]] (dukun) sering ditanya dimana arah kepala ular naga itu di arah mata angin, untuk mengarahkan sebuah usaha yang direncanakan.