Hadi Prabowo: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Brata (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 18:
}}
 
'''Drs. Hadi Prabowo, M.M.''' atau yang dikenal dengan Mas HP adalah seorang pejabat pemerintahan Provinsi Jawa Tengah. Hadi lahir di [[Klaten]] [[Jawa Tengah]] pada tanggal [[3 April]] [[1960]]. Jabatan terakhir pria berumur 52 tahun ini adalah [[Sekretaris Daerah]] Provinsi [[Jawa Tengah]].
 
Pada pemilihan gubernur Jawa Tengah 2013 ini, Hadi diberi kepercayaan oleh gabungan PKS, Gerindra, PKB, PPP, Hanura, dan PKNU maju sebagai calon gubernur berpasangan dengan [[Don Murdono]] yang menjabat Bupati Sumedang selama dua periode.