Perencanaan kelangsungan bisnis: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 60:
''Teknologi/IT''
Teknologi merupakan alat/tools yang digunakan oleh binis untuk menjalankan bisnisnya termasuk infrastruktur (Network, Komunikasi, Jaringan dll), {{Server}}, {{Workstation}}.
'''TAHAPAN PEMBENTUKAN BCP/DRP'''
Untuk membuat sebuah BCP/DRP memiliki beberapa tahapan yang harus dilakukan sebagai berikut
1. {{PENILAIAN RESIKO}} (Risk Assessment)
2. {{ANALISA DAMPAK BISNIS}} (Bisnis Impact Analysis)
3. {{PERENCANAAN BCP}} (Planning)
4. {{PEMBENTUKAN BCP}} (Developing)
5. {{TEST, PEMELIHARAAN DAN AUDIT BCP) (Testing, Maintaining and Auditing)
Model lainnya dalam pembuatan BCP/DRP mengukip dari ISO22301:2012 adalah PDCA
1. Establish (PLAN)
2. Implement and Operate (Do)
3. Monitor and Review (Check)
4. Maintain and Improve (Act)
BCP/DRP Dokumen harus dilakukan review secara berkala beberapa hal yang mengharuskan BCP/DRP diperbaiki adalah
1. Adanya perubahan yang signifikan pada struktur organisasi
2. Adanya perubahan yang signifikan pada system
apabila tidak dilakukan perubahan dengan segera maka BCP/DRP dokumen yang kita miliki tersebut dapat dikatakan TIDAK SESUAI/ TIDAK DAPAT dipergunakan lagi
[[Kategori:Manajemen]]
|