Daftar tempat dalam Harry Potter: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rangga987 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Rangga987 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 58:
Pintu depan rumah Snape terbuka langsung ke sebuah ruang duduk yang terkesan seperti sel gelap berperedam, dinding-dindingnya dipenuhi oleh banyak buku,<ref>{{cite book |last=Lackey |first=Mercedes |title=Mapping the World of Harry Potter |publisher=[[BenBella Books]] |year=2006 |page=50 |isbn=1-932100-59-8}}</ref> perabotan-perabotan usang, dan lampu lilin yang tergantung di langit-langit. Juga terdapat sebuah pintu rahasia menuju ke tangga yang sempit. Spinner's End pertama kali muncul di ''Half-Blood Prince'', ketika Snape dikunjungi oleh [[Bellatrix Lestrange]] dan [[Narcissa Malfoy]]. Di ''Deathly Hallows'', terungkap bahwa Snape tinggal di Spinner's End sejak masih kecil di mana [[Lily Evans|Lily]] dan [[Petunia Evans]] tinggal di kota yang sama.
{{-}}
 
 
==Sekolah==
Baris 74 ⟶ 73:
'''Institut Durmstrang untuk Pembelajaran Sihir''' adalah sebuah sekolah sihir yang juga pertama kali muncul di ''Goblet of Fire''. Dumbledore menyambut para murid Durmstrang sebagai "sahabat dari Utara" dan Rowling sendiri menyatakan bahwa sekolah ini berlokasi di Skandinavia.<ref>http://www.accio-quote.org/articles/2000/1209-hpfgu-scruton.html</ref> Para murid Durmstrang mengenakan jubah berwarna merah darah dengan bulu lebat. Beberapa nama para siswa Durmstrang yang disebutkan merupakan nama-nama [[bangsa Rusia]] dan [[bangsa Bulgaria]]. Durmstrang digambarkan sebagai sekolah khusus laki-laki dalam film. Namun menurut versi buku, sekolah tersebut bukanlah khusus untuk laki-laki. Beberapa murid perempuan pernah disebutkan, walaupun tidak diperinci lewat nama-nama murid tersebut.
 
Durmstrang dikenal karena memperbolehkan dan memiliki perhatian terhadap pembelajaran [[Ilmu Hitam(Harry Potter)|Ilmu Hitam]], sementara sekolah sihir lainnya justru membatasi pembelajaran ''Pertahanan'' terhadap Ilmu Hitam. Dalam ''Deathly Hallows'', diungkapkan bahwa penyihir hitam [[Gellert Grindelwald]] pernah menjadi murid Durmstrang. Ia pun pernah mengukir simbol [[DeathlyRelikui Hallows (object)|Deathly HallowsKematian]] di tembok sekolah. Walaupun Durmstrang mengajarkan Imu Hitam sebagai bagian dari kurikulumnya, percobaan yang dilakukan oleh Grindelwald dinilai terlalu ekstrem menurut standar sekolah, ia pun dikeluarkan dari Durmstrang akibat perbuatannya tersebut.
 
Nama "Durmstrang" sepertinya merupakan sebuah plesetan dari sebuah pepatah Jerman ''[[Sturm und Drang]]'' yang berarti ''keributan dan ketegangan''.<ref>{{cite book |last=Boyle |first=Fionna |title=A Muggle's Guide to the Wizarding World: Exploring The Harry Potter Universe |publisher=[[ECW Press]] |year=2004 |page=203 |isbn=1-55022-655-X}}</ref><ref>{{cite book |last=Kirk |first=Connie Ann |authorlink= Connie Ann Kirk |title=J. K. Rowling: A Biography |publisher=[[Greenwood Press]] |year=2003 |page=88 |isbn=0-313-32205-8}}</ref><ref>{{cite book |last=Knapp |first=Robbin D. |title=German English Words: A Popular Dictionary of German Words Used in English |publisher=[[Lulu.com]] |year=2005 |page=105 |isbn=1-4116-5895-7}}</ref><ref>{{cite book |last=Colbert |first=David |title=The Hidden Myths in Harry Potter: Spellbinding Map and Book of Secrets |publisher=[[St. Martin's Griffin]] |year=2005 |page=19 |isbn=0-312-34050-8}}</ref><ref>{{cite book |last=Whited |first=Lana A. |title=The Ivory Tower and Harry Potter: Perspectives on a Literary Phenomenon |publisher=[[University of Missouri Press]] |year=2002 |page=23 |isbn=0-8262-1549-1}}</ref>
Baris 80 ⟶ 79:
===Hogwarts===
{{Main|Hogwarts}}
{{-}}
 
==Diagon Alley==
'''Diagon Alley''' adalah sebuah jalan raya fiksi yang terletak di London. Jalan ini merupakan akses menuju [[dunia sihir]] yang juga merupakan sebuah pusat ekonomi, namun tersembunyi bagi Muggle. Meskipun demikian, Muggle bisa diperbolehkan mengakses jalan ini unutuk kepentingan menemani anaknya yang berdarah campuran. Jika penyihir membutuhkan sesuatu, kemungkinan besar barang tersebut bisa ditemukan di Diagon Alley.
*'The Daily Prophet'' office
 
Salah satu pintu masuk menuju Diagon Alley bisa ditempuh dengan melewati ''The Leaky Cauldron'', sebuah penginapan dan bar sihir yang tak terlihat Muggle, yang terletak di antara sebuah toko buku dan toko musik. Unutk bisa masuk ke Diagon Alley, penyihir harus menuju ke halaman belakang ''The Leaky Cauldron'' dan menekan sebuah batu bata, yang bisa ditemukan dengan menghitung tiga bata ke atas dan dua bata menyamping, sebanyak tiga kali. Pada versi film, ada lima batu bata di sekeliling lubang dinding yang harus ditekan untuk membuka jalan masuk ke Diagon Alley. Mengingat lingkungannya yang cenderung sibuk, berpergian dari dan ke Diagon Alley biasanya dilakukan dengan cara-cara sihir seperti [[Apparate]] atu menggunakan [[Jaringan Floo]].<ref>{{HP2ref}}, chapter 4</ref> Di jalan ini terdapat Bank Gringotts yang dijalankan oleh para goblin, toko hewan peliharaan, toko buku, toko tonkat sihir Ollivander, toko baju sihir, toko sapu sihir, apotek dan lain-lain.
 
Nama Diagon Alley [[homofon]] dengan kata "diagonally". Hal ini pun menjadi bagian alur cerita saat Harry salah melafalkan Diagon Alley menjadi "diagonally" pada ''Chamber of Secrets''.
 
Beberapa toko dan bangunan yang berada di Diagon Alley adalah:
 
*Kantor 'The Daily Prophet'' office
*Borgin & Burkes
*Eeylops Owl Emporium
Baris 100 ⟶ 108:
*Twilfitt and Tatting's
*Weasleys' Wizard Wheezes
{{-}}
 
==Hogsmeade==
'''Desa Hogsmeade''', atau disingkat '''Hogsmeade''' adalah satu-satunya pemukiman di Inggris yang hanya dihuni oleh makhluk-makhluk sihir yang terletak di barat laut [[Hogwarts]]. Desa ini dibangun oleh penyihir abad pertengahan Hengist of Woodcroft<ref>{{cite web |url= http://www.hp-lexicon.org/wizards/a-z/h.html |title=HPL: Wizards, Witches and Beings: H |accessdate=27 July 2008}}</ref> yang kabur ke Skotlandia guna menghindari penyiksaan Muggle terhadap para penyihir di Northumberland. Desa ini pun terkenal karena gaya bangunan abad pertengahnnya dan yang paling terkenal adalah ''Three Broomsticks''. Sebuah penginapan kuno yang dibangun di lahan Woodcroft dan pernah menjadi latar dari sebuah peristiwa dunia sihir dramatis pada tahun 1612: pemberontakan goblin Inggris (ruangan di tingkat atas penginapan ini pernah dipakai sebagai marakas Kementerian Sihir unutk meredamkan huru-hara di [[Dataran Tinggi Skotlandia]]). Terdapat satu jalan raya di Hogsmeade yang di kedua sisinya terdapat banyak toko dan bangunan sihir lainnya. Juga terdapat beberapa jalan percabangan yang lebih kecil yang juga tempat bagi bangunan-bangunan bersejarah laiknya penginapan ''Hog's Head'' dan kedai teh Madam Puddifoot. Para murid Hogwarts tahun ketiga ke atas diizinkan untuk mengunjungi Hogsmeade pada jadwal yang telah ditentukan unutk berbelanja dan berkumpul-kumpul (tanpa dikawal para guru), selama mereka memiliki [[surat izin]] yang telah ditandatangani oleh orang tua atau wali. Kebanyakan murid hanya memenuhi dan mengunjungi jalan raya desa dan beberapa toko yang disebutkan dalam seri ''Harry Potter''. Walaupun demikian, mereka terkadang keluyuran dan menemukan Shrieking Shack yang kurang terkenal. Tempat ini hanya bisa ditempuh menggunakan ''Hogwarts Express'' di stasiun Hogsmeade.
 
Hogsmeade baru muncul di [[seri film Harry Potter]] pada ''[[Harry Potter and the Prisoner of Azkaban (film)|Prisoner of Azkaban]]'' tahun 2004. Lalu kembali muncul pada ''[[Harry Potter and the Order of the Phoenix (film)|Order of the Phoenix]]'', ''[[Harry Potter and the Half-Blood Prince (film)|Half-Blood Prince]]'' dan ''[[Harry Potter and the Deathly Hallows - Bagian 2|Deathly Hallows – Bagian 2]]''. Di semua film ini, desa Hogsmeade selalu digambarkan sedang tertutup salju tebal.<ref>{{cite news |url= http://www.hpana.com/news.19595.html |title=Photos from 'Phoenix' Hogsmeade set |date=23 September 2006 |accessdate=10 March 2007 |publisher=[[HPANA]]}}</ref>
 
Berikut adalah beberapa tempat terkenal di Hogsmeade:
*The Three Broomsticks
*Zonko's Joke Shop
Baris 113 ⟶ 127:
*Kantor Pos
*Shrieking Shack
{{-}}
 
==Bangunan milik pemerintah==
Baris 141 ⟶ 156:
 
==Referensi==
{{reflist|2}}
==Lihat pula==
{{Portal|Harry Potter}}