Kota Dumai: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Midori (bicara | kontrib)
Membalikkan revisi 6985966 oleh 125.162.56.86 (bicara)
k clean up, replaced: propinsi → provinsi, Propinsi → Provinsi (2) using AWB
Baris 4:
|peta =[[Berkas:Lokasi Riau Kota Dumai.svg|300px]]
|motto ='''Negeri Bertuah'''
|propinsiprovinsi =[[Riau]]
|ibukota =Dumai
|luas =1772.38
Baris 32:
 
 
'''Kota Dumai''' adalah sebuah [[kota]] di [[Provinsi Riau]], [[Indonesia]], sekitar 188 km dari [[Kota Pekanbaru]]. Sebelumnya, kota Dumai merupakan kota terluas nomor dua di Indonesia setelah Manokwari. Namun semenjak Manokwari pecah dan terbentuk kabupaten Wasior, maka Dumai pun menjadi yang terluas. Tercatat dalam sejarah, Dumai adalah sebuah dusun kecil di pesisir timur PropinsiProvinsi Riau yang kini mulai menggeliat menjadi mutiara di pantai timur Sumatera.
 
Kota Dumai merupakan hasil pemekaran dari [[Kabupaten Bengkalis]]. Diresmikan sebagai kota pada [[20 April]] [[1999]], dengan [http://www.bpkp.go.id/uu/filedownload/2/44/385.bpkp UU No. 16 tahun 1999] tanggal 20 April 1999 setelah sebelumnya sempat menjadi [[kota administratif]] ([[kotif]]) di dalam [[Kabupaten Bengkalis]]. Pada awal pembentukannya, Kota Dumai hanya terdiri atas 3 kecamatan, 13 kelurahan dan 9 desa dengan jumlah penduduk hanya 15.699 jiwa dengan tingkat kepadatan 83,85 jiwa/km2.
Baris 148:
Selain Industri Skala besar seperti di atas, terdapat juga beberapa industri kecil atau home Industri. Pengolahan hasil pertanian seperti Kelapa dijadikan VCO minyak kelapa murni. Kota Dumai dalam memainkan peranannya ke depan telah memiliki lima kawasan Industri yang strategis yaitu Kawasan Industri Dumai (KID) di Pelintung, Kawasan Industri Lubuk Gaung, Kawasan Industri Dock Yard, Kawasan Industi Bukit Kapur dan Kawasan Industri di Bukit Timah.
 
Salah satu kawasan inidustri ini telah menjadi kawasan industri yang paling pesat kemajuannya di PropinsiProvinsi Riau yakni kawasan industri Pelintung. Di kawasan industri ini telah dibangun satu dermaga ekspor dengan kapasitas tiga kapal tanker sekali sandar. Telah dibangun juga pabrik pupuk NPK dan telah berproduksi yang diyakini menjadi pabrik pupuk NPK terbesar di [[Asia Tenggara]].
 
=== Pelabuhan ===