Hari Kemerdekaan (Niger): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hima fethus (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Hima fethus (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 14:
==Tanggal penting==
3 Agustus 1960 adalah tanggal resmi, Niger mendapat kemerdekaan penuh dari Perancis, sedangkan [[18 Desember]] [[1958]] menandai berdirinya Republik dan penciptaan [[Presiden Niger|Kepresidenan Republik Niger]], mengikuti perubahan konstitusional [[Republik Kelima Perancis]], dan diadakannya pemilihan tanggal [[4 Desember]] 1958 di [[Kekaisaran kolonial Perancis|kolonial Prancis]]. Rakyat Niger menganggap bahwa tanggal itu menjadi tanggal berdirinya lembaga nasional mereka. Antara 18 Desember 1958 dan 3 Agustus 1960, Niger tetap menjadi Republik semi-otonom dalam [[Komunitas Perancis]]. Pada awal tahun 1960 revisi dari Komunitas Perancis memperbolehkan keanggotaan negara merdeka, dan pada tanggal 28 Juli, Majelis Legislatif Niger menjadi Majelis Nasional Niger: Kemerdekaan dideklarasikan pada tanggal 3 Agustus 1960.
 
==referensi==
#. [http://www.lesahel.org/index.php?option=com_content&view=article&id=8004:editorial--le-culte-de-lexemple&catid=34:actualites&Itemid=53|Editorial : le culte de l'exemple]
#. [http://www.pnud.ne/fete_arbre_3aout.htm| Participation de la chargée du bureau à la plantation d'arbre du 3 Août]
 
[[Kategori:Perayaan Agustus]]