Determinisme teknologi: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 17:
'''Perkembangannya Di Masyarakat'''
Berangkat dari sejarah munculnya determinisme teknologi, menjelaskan bahwa kekuatan yang muncul dari teknologi menjadikan teknologi sebagai agen perubahan di dalam [[budaya]] masyarakat yang terus berkembang menjadi [[modern]].<ref>Merrit Roe Smith & Leo Marx. 1994. Does Technology Drive History? The Dilemma of Technological Determinism, Massachussets Institute of Technology. Page ix</ref> Contohnya seperti perkembangan konputer di dalam masyarakat.<ref>Merrit Roe Smith & Leo Marx. 1994. Does Technology Drive History? The Dilemma of Technological Determinism, Massachussets Institute of Technology. Page x.</ref> Masyarakat yang memperhatikan, menggunakan dan menganggap penting kegunaan [[komputer]] dalam kesehariannya, masyarakat ini akan merasakan langsung dampak yang diberikan oleh komputer, sedangkan untuk masyarakat yang tidak banyak berhubungan dengan komputer, seara otomatis pun akan merasakan dampaknya saat mereka melakukan berbagai macam transaksi di dalam kegiatannya sehari hari, seperti saat pergi ke [[supermarket]], mall, [[bank]], dan lain-lain.<ref>Merrit Roe Smith & Leo Marx. 1994. Does Technology Drive History? The Dilemma of Technological Determinism, Massachussets Institute of Technology. Page x.<
Dalam perkembangannya di dalam masyarakat, elemen-elemen teknologi menentukan bentuk-bentuk [[sosial]], [[ekonomi]], [[kebudayaan]] yang berkembang dan kemudian berintegrasi dengan dunia secara global.<ref>Jan Cherlet. 2011. A Genealogy of Epistemic and Technological Determinism In Development Aid Discourses; Proceedings of The DIME Workshop "Technology Institutions of Development"</ref> Masyarakat yang modern saat ini telah beradaptasi dengan teknologi, dan semua inovasi teknologi seiring berjalannya waktu telah mengubah cara manusia berkomunikasi, berosialisai, bekerja, bepergian, yang secara umum dapat disimpulkan bahwa perubahan teknologi juga jelas membawa perubahan sosial di dalam perkembangan masyarakat.<ref>Jan Cherlet. 2011. A Genealogy of Epistemic and Technological Determinism In Development Aid Discourses; Proceedings of The DIME Workshop "Technology Institutions of Development"</ref> <ref>Bruce Bimber , Essay : Three Faces of Technological Determinism</ref>
|