Masjid Amir Hamzah: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan |
Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 2:
==Kontroversi pembongkaran==
Masjid Amir Hamzah sudah lama direncanakan untuk direnovasi karena buruknya kondisi bangunan dan lahan yang sempit. Pada bulan Agustus 2013, mesjid ini dibongkar untuk dipindahkan ke bagian depan kompleks Taman Ismail Marzuki agar pengunjung mendapat akses yang lebih mudah dan lahan yang lebih besar, dengan telah mendapat persetujuan dari Civitas Akademika IKJ dan stakeholder TIM<ref>[http://jakarta.okezone.com/read/2013/10/16/500/882331/pemprov-dki-akui-bongkar-masjid-bersejarah-di-tim ''Pemprov DKI Akui Bongkar Mesjid Bersejarah di TIM'']. diakses dari situs berita Okezone pada 19 Oktober 2013</ref>. Di bekas lahan masjid yang lama, akan dibuat perluasan Gedung
==Mimazah==
|