Si Doel Anak Sekolahan: Perbedaan antara revisi

[revisi tidak terperiksa][revisi tidak terperiksa]
Konten dihapus Konten ditambahkan
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-di tahun +pada tahun)
Baris 40:
}}
 
'''Si Doel Anak Sekolahan''' atau biasa disingkat '''SDAS''' adalah [[Sinetron]] [[televisi]] dari [[Indonesia]] yang [[sutradara|disutradarai]] [[Rano Karno]] sebagai si Doel. Serial ini pertama ditayangkan di [[RCTI]] pada awal 1994 sampai 2002 , lalu ditayangkan lagi oleh [[Indosiar]] dari 2002 sampai berakhir pada Jumat, [[30 Juni]] [[2006]] . Lalu pada '''[[April]] [[2013]] ditayangkan lagi di [[RCTI]]''' <br/>Terdiri dari 162 Episode dan 7 Season, ceritanya adalah versi modern dari novel [[Si Doel Anak Betawi]] karya [[Aman Datuk Majoindo]] dan film berjudul sama yang disutradarai [[Sjumandjaja]] dipada tahun [[1972]]. Dalam versi film, [[Rano Karno]] juga berperan sebagai si Doel dan [[Benyamin S]] memainkan Sabeni yang diproduksi oleh [[Karnos Film]] .Sejauh ini, Si Doel Anak Sekolahan berhasil menjadi sinetron [[Indonesia]] terlama yang ditayangkan di televisi, dengan 7 season dan 162 episode (hingga Season 7).
 
SDAS ketika pertama ditayangkan melejit menjadi salah satu acara paling terkenal dan mengalahkan popularitas produksi-produksi asing yang saat itu mendominasi televisi Indonesia.