Mei 2007: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Stephensuleeman (bicara | kontrib)
Stephensuleeman (bicara | kontrib)
Baris 1:
__NOTOC__<noinclude>{{Portal:Peristiwa terkini/Kotak samping|Mei|2007}}
[[Kategori:2007| 2007-05]]</noinclude>
=== {{Tanggal|2007|05|13}} ===
{{gambarberita|Flag of Serbia.svg|[[Serbia]]|frame=yes}}
'''[[13 Mei|13]]''' - [[Tomislav Nikolić]], [[ketua]] [[parlemen Serbia]] yang [[nasionalis|ultra-nasionalis]], mengundurkan diri hanya lima hari setelah memegang jabatan itu. Hal ini menghilangkan rasa kuatir bahwa negara itu akan kembali ke masa haus perangnya di masa lalu.
{{sumber
|url=http://news.yahoo.com/s/ap/20070514/ap_on_re_eu/serbia_government;_ylt=AnkVW6_XqO4axY.uJ_IeWSpvaA8F
|nama=AP}}
 
'''[[13 Mei|13]]''' - [[Serikat buruh|Serikat buruh pusat]] [[Nigeria]] menyerukan protes massal selama dua hari atas [[pemilihan umum]] bulan lalu yang banyak dikritik oleh para pengamat setempat maupun asing karena curang.
{{sumber
|url=http://news.yahoo.com/s/afp/20070513/wl_africa_afp/nigeriavotelabour;_ylt=AolWpmAVZuE71plMt83.vxNvaA8F
|nama=AFP}}
 
'''[[13 Mei|13]]''' - Satu setengah juta [[unjuk rasa|pengunjuk rasa]] turun ke jalan-jalan di [[Izmir]] untuk menunjukkan dukungannya terhadap [[sekularisme]] sebagai dasar negara [[Turki]] yang didirikan oleh [[Mustafa Kemal Ataturk]] pada [[1923]].
{{sumber
|url=http://news.yahoo.com/s/ap/20070513/ap_on_re_mi_ea/turkey;_ylt=AhKiizdRR7Tb0tks7djdW5ALewgF
|nama=AP}}
 
'''[[13 Mei|13]]''' - [[Perdana Menteri Australia|PM]] [[John Howard]] menyatakan bahwa pemerintah [[Australia]] melarang tim [[kriket]] negara itu mengadakan [[tur]] di [[Zimbabwe]] [[September]] mendatang, karena ia tidak ingin mendukung rezim seorang "[[diktator]] yang menjijikkan."
{{sumber
|url=http://news.yahoo.com/s/ap/20070513/ap_on_re_au_an/australia_zimbabwe_cricket;_ylt=Asc7FLdNfXKXHudCBSNxQvu96Q8F
|nama=AP}}
 
'''[[13 Mei|13]]''' - [[Menteri Luar Negeri Amerika Serikat|Menlu AS]] [[Condoleezza Rice]] tiba di [[Rusia]] dalam rangka memperbaiki hubungan yang tegang antara kedua negara karena perbedaan pendapat mengenai [[Kosovo]] dan pertahanan [[rudal]] yang mengkhawatirkan sebagian pihak akan menimbulkan [[Perang Dingin]] yang baru.
{{sumber
|url=http://www.washingtonpost.com/wp-dyn/content/article/2007/05/13/AR2007051300923.html
|nama=The Washington Post}}
 
=== {{Tanggal|2007|05|12}} ===
{{gambarberita|Pervez_Musharraf.jpg|[[Pervez Musharraf]]}}