The Da Vinci Code: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rotlink (bicara | kontrib)
k fixing dead links
Baris 21:
Novel ini mempunyai beberapa alur cerita yang berdampingan yang menyertakan tokoh-tokoh berbeda. Kemudian semua alur cerita berjalan bersama-sama dan terpecahkan pada akhir buku.
 
Kusutnya misteri membutuhkan solusi bagi rangkaian problem yang sangat sulit, mencakup [[anagram]] (permainan huruf-kata) dan teka-teki angka. Solusinya sendiri menemukan hubungan erat dengan kemungkinan lokasi Holy Grail dan dan suatu perkumpulan misterius yang disebut ''[[Priory of Sion]]'', juga ''[[Knights Templar]]''. Organisasi Katolik [[Opus Dei]] juga digambarkan secara menyolok dalam alur cerita.
 
Novel ini adalah buku kedua Brown di mana Robert Langdon adalah karakter utamanya. Buku sebelumnya Malaikat dan Iblis, mengambil latar di [[Roma]] dan bercerita tentang ''[[Illuminati]]''.