Forward Racing: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rafara13 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Rafara13 (bicara | kontrib)
k update
Baris 12:
}}
 
'''Forward Racing''' merupakan tim [[Balap motor]] yang saat ini mengikuti kompetisi kejuaraan [[MotoGP]] dan Moto2. Tim ini mulai berlaga di kelas [[MotoGP]] sebagai '''Hayate Racing Team''', sebagai tim satelit dari pabrikan [[Kawasaki Heavy Industries|Kawasaki]]. Namun pada musim [[Grand Prix Sepeda motorMotor musim 2009|2009]] tim ini menarik diri dari kejuaraan akibat [[Krisis ekonomi 2008|krisis ekonomi]]<ref>{{cite news|url=http://sport.detik.com/read/2009/01/09/140243/1065703/81/kawasaki-resmi-mundur-dari-motogp|title=Kawasaki Resmi Mundur dari MotoGP|work=detik.com|publisher=detikSport|date=9 Januari 2009|accessdate=7 Januari 2014}}</ref>.
 
Pada musim [[Grand Prix Sepeda Motor musim 2010|2010]], Forward Racing mengikuti kategori baru di kelas Moto2. Pembalap mereka saat itu [[Jules Cluzel]] dan [[Claudio Corti]]. Lalu pada musim [[Grand Prix Sepeda Motor musim 2012|2012]] tim ini kembali ke kelas MotoGP sebagai tim CRT.
 
==Referensi==