Yesus membayar bea untuk Bait Allah: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
JohnThorne (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
JohnThorne (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 58:
== Mata uang ==
[[File:SNGCop 039.jpg|thumb|250px|Sekeping mata uang "[[tetradrachm]]" [[Atena]] dari periode setelah tahun 499 SM.]]
Sekeping mata uang logam bernilai empat [[dirham]], disebut "[[Tetradrachm|''Tetradrachm'']]" ("Tetradrakhma"; {{lang-el|τετράδραχμον}}, ''tetradrakhmon''), merupakan pembayaran untuk bea Bait Allah pas bagi dua orang.<ref>[[Craig S. Keener|Keener, Craig S.]], 2009, ''The Gospel of Matthew: A Socio-Rhetorical Commentary'', Wm. B. Eerdmans Publishing, ISBN 0-8028-6498-8, page [http://books.google.com/books?id=8C2Y_HaL5W0C&pg=PA445 445].</ref> Pada ayat {{Alkitab|Matius 17:27}} digunakan kata "''στατῆρα''" ({{Strong|''statēra''|4715}}; "stater") untuk menyebut mata uang logam ini.
Bea Bait Allah adalah sebesar setengah syikal per orang menurut [[Keluaran 30#Ayat 13|Keluaran 30:13]] dan [[Keluaran 38#Ayat 26|Keluaran 38:26]]. Pada zaman [[Yesus]] nilainya setara dengan dua dirham atau ''didrachma''. Jadi satu "''stater''" yang bernilai 4 dirham (atau 2 ''didrachma''), setara dengan 1 syikal, dapat membayar 2 orang.<ref>The Pulpit Commentary, disunting oleh H.D.M. Spence dan Joseph S. Exell, 1890.</ref>
== Ikan ==
Baris 85:
* [[Simon Petrus]]
* [[Tilapia]]
* Bagian [[Alkitab]] yang berkaitan: [[Keluaran 30]], [[Keluaran 38]], [[Matius 17]]
== Referensi ==
|