Bank Investasi Eropa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 1 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q192247
Palauenc05 (bicara | kontrib)
-
Baris 1:
{{Politics of the European Union}}
[[Berkas:EIB logo.svg|left|190px]]
[[File:Europäische Investitionsbank.jpg|left|190px|European Investment Bank (Luxembourg)]]
'''Bank Investasi Eropa''' atau '''''European Investment Bank''''' (the ''Banque Européenne d'Investissement'') adalah merupakan lembaga keuangan [[Uni Eropa]] yang didirikan berdasarkan [[Traktat Roma (1957)]] untuk menyediakan pembiayaan bagi modal [[investasi]] selanjutnya guna pencapaian kebijakan Uni Eropa dalam pembangunan kawasan, jaringan [[transportasi]] "Trans Eropa", [[telekomunikasi]] dan [[energi]], penelitian, pengembangan dan inovasi, peningkatan dan perlindungan lingkungan hidup, kesehatan dan pendidikan.
Bertolak belakang dengan nama yang digunakannya, BIE ini bukan merupakan [[bank investasi]]. Di luar Uni Eropa, BIE ini memberikan kontribusi bagi kebijakan kerjasama pembangunan [[Eropa]] sehubungan dengan syarat dan tata cara yang tertuang dalam berbagai perjanjian yang menghubungkan Uni Eropa dengan 130 negara di Pusat, Selatan, dan Timur Eropa, wilayah [[mediterania]], [[Afrika]], [[Asia]], [[Amerika Latin]], [[Karibia]] dan [[Pasifik]].