Kiwix: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
pemutakhiran data perilisan edisi kedua Kiwix untuk Wikipedia bahasa Indonesia pada tahun 2013
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
Edisi ke-3 berkas ZIM untuk Wikipedia bahasa Indonesia telah dirilis oleh Emmanuel Engelhart
Baris 17:
| operating system = [[Linux]], [[Windows]], [[Macintosh|Mac]], [[Android (sistem operasi)|Android]]
| platform =
| size = 21 MB + ZIM[[Berkas filekomputer|berkas]] berformat ZIM
| language = Lebih dari 100 bahasa
| status =
Baris 25:
}}
 
'''Kiwix''' adalah [[perangkat lunak bebas]] yang digunakan untuk membaca [[Wikipedia]] secara [[luringluar jaringan]] (''offline''), artinya tidak memerlukan koneksi internet. Hal ini dilakukan dengan membaca seluruh konten tersebut dari sebuah berkas berformat [[ZIM,]] yang berisi data/konten Wikipedia yang telah dikompresi terlebih dahulu.
 
Perangkat lunak ini didesain secara khusus untuk komputer-komputer yang tidak memiliki akses internet, dan terutama sekolah-sekolah di negara-negara berkembang yang tidak memiliki akses internet atau yang akses internetnya mahal.
Baris 34:
 
== Wikipedia bahasa Indonesia ==
Kiwix versi [[Wikipedia bahasa Indonesia]] pertama kali dirilis pada 13 April 2012. Versi keduanya dirilis pada 26 Agustus 2013 dengan beberapa penambahan dan pemutakhiran data dengan kapasitas yang lebih kecil, namun ada beberapa kekurangan daripada versi sebelumnya. Pada 17 Maret 2014, berkas ZIM edisi ketiga dirilis dengan beberapa penyempurnaan dari kekurangan pada edisi sebelumnya.
 
==Referensi==