Lembuswana: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Alamnirvana (bicara | kontrib) kTidak ada ringkasan suntingan |
k perbaikan kecil |
||
Baris 3:
Hewan ini memiliki semboyan ''Tapak Leman Ganggayaksa''.
Lembuswana dicirikan sebagai berkepala singa, bermahkota (melambangkan keperkasaan seorang raja yang dianggap penguasa dan mahkota adalah tanda kekuasaan raja yang dianggap seperti dewa), berbelalai gajah (Leman artinya gajah, melambangkan dewa [[Ganesha]] sebagai dewa kecerdasan), bersayap [[garuda]], dan bersisik ikan.
|