Efek Jokowi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 12:
 
Beberapa kekuatan Jokowi dalam kampanye "Jakarta Baru"nya adalah pendekatan langsung kepada rakyat,<ref>{{cite web|first=Aditya|last=Revianur|title=Cara Kampanye Jokowi Patut Ditiru di Pemilu 2014|date=24 September 2012|url=http://nasional.kompas.com/read/2012/09/24/21074915/Cara.Kampanye.Jokowi.Patut.Ditiru.di.Pemilu.2014|work=Kompas|accessdate=11 April 2014}}</ref> ''branding'' yang kuat dengan mengenakan baju kotak-kotak,<ref>{{cite web|first=Sri|last=Rejeki|title=Mengapa Jokowi-Ahok Pilih Kemeja Kotak-kotak?|date=21 Maret 2012|url=http://megapolitan.kompas.com/read/2012/03/21/10573968/Mengapa.Jokowi-Ahok.Pilih.Kemeja.Kotak-kotak.|work=Kompas|accessdate=11 April 2014}}</ref> dan pemanfaatan [[YouTube]] dan [[media sosial]] secara maksimal.<ref>{{cite web|first=Danang|last=Setiaji|title=Foke-Nara Akui Kekuatan Sosial Media Jokowi-Ahok|date=3 Oktober 2012|url=http://www.tribunnews.com/metropolitan/2012/10/03/foke-nara-akui-kekuatan-sosial-media-jokowi-ahok|work=Kompas|accessdate=11 April 2014}}</ref> Selain itu, setelah terpilih, Jokowi dikenal karena sering melakukan "blusukan" atau mendatangi langsung masyarakat untuk menjelaskan programnya sekaligus memperoleh masukan dari mereka.<ref>{{cite web|last=Cochrane|first=Joe|date=25 September 2013|title=In Indonesia, a Governor at Home on the Streets |url=http://www.nytimes.com/2013/09/26/world/asia/in-indonesia-a-governor-at-home-on-the-streets.html|work=The New York Times|accessdate=15 March 2014}}</ref> Akibatnya, popularitasnya melejit dan ia segera menjadi tokoh nasional.<ref name="saraschonhardt">{{cite web|last=Schonhardt |first=Sara|date=21 May 2013|title=The Meteoric Rise Of Joko Widodo |url=http://theglobaljournal.net/article/view/1104/|work=The Global Journal|accessdate=15 March 2014}}</ref> Pada saat yang sama, menurut pakar ilmu politik Marcus Mietzner dari [[Universitas Nasional Australia]], ia telah menjadi "fenomena budaya pop" seperti [[Susilo Bambang Yudhoyono]] pada tahun 2003 karena rakyat menginginkan pemimpin yang merakyat dan dapat menyelesaikan masalah.<ref name="saraschonhardt"/>
 
Akibat popularitasnya ini, Jokowi pun digadang-gadang sebagai calon presiden untuk [[pemilihan umum presiden Indonesia 2014|pemilihan umum presiden Indonesia tahun 2014]].<ref name="theeconomist2">{{cite web|date=14 Maret 2014|title=Indonesia's presidential election: Yes he can|url=http://www.economist.com/blogs/banyan/2014/03/indonesias-presidential-election|work=The Economist|accessdate=11 April 2014}}</ref> Ia juga merajai [[Pemilihan_umum_Presiden_Indonesia_2014#Survei|survei-survei calon presiden]] yang memperkirakan bahwa pada Maret 2014, elektabilitasnya kurang lebih sebesar 40%, empat kali lebih tinggi dari saingan terberatnya [[Prabowo Subianto]].<ref name="theeconomist2"/> Hal inilah yang mendorong Megawati untuk memberikan mandat kepada Jokowi agar maju sebagai calon presiden. Selain itu, PDIP memiliki target suara sebesar 25% dalam [[pemilihan umum legislatif Indonesia 2014]],<ref>{{cite web|last=Sahid|first=Rahmat|title=PDIP Target Usung Capres-Cawapres - Matangkan Strategi Raih 25% Suara Nasional|url=http://www.koran-sindo.com/node/327392|work=Koran Sindo|accessdate=11 April 2014}}</ref> sehingga pencalonan Jokowi diharapkan dapat membantu mendongkrak suara partai.
 
== Catatan kaki ==