Papan reklame: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
SamanthaPuckettIndo (bicara | kontrib)
k Membatalkan 1 suntingan oleh 54.244.57.39 (pembicaraan) diidentifikasi sebagai vandalisme ke revisi terakhir oleh Kenrick95Bot. (TW)
Kenrick95Bot (bicara | kontrib)
k Bot: Penggantian teks otomatis (- jaman + zaman)
Baris 4:
==Sejarah periklanan==
[[Periklanan]] (''advertising'') diawali dengan munculnya teknologi cetak atau mesin cetak pada tahun 1438 oleh [[Johannes Gutenberg]], yang memunculkan media iklan baru saat itu yaitu dengan menggunakan kertas. Media yang dapat diproduksi secara massal, misalnya dalam bentuk ''handbill'' (selebaran iklan). Munculnya media [[koran]] juga menumbuhkan ruang iklan baru, yang pertama kali di inisiasi pada tahun 1625. Iklan di surat kabar pertama di [[Amerika]] muncul pada ''Boston Newsletter'' pada tahun 1704.
Perkembangan terbaru media luar ruang terjadi pada Papan reklame atau [[Billboard]] yang merupakan bentuk promosi iklan luar ruang (''outdoor advertising'') dan memiliki ukuran yang cukup besar. Dalam arti yang sebenarnya billboard adalah bentuk poster dengan ukuran yang cukup besar dan diletakkan tinggi di tempat tertentu yang ramai dilalui orang. Billboard termasuk model reklame media luar ruang yang paling banyak digunakan. Perkembangannya pun cukup pesat. Sekarang di jamanzaman era digital ini, billboard pun menggunakan teknologi baru sehingga muncullah istilah yang disebut dengan [[Papan Merek Digital]]. <ref>mediareklame76.blogspot.com/2012/10/pengertian-media-reklame-billboard.html</ref>
 
==Papan reklame==