[[STKIP Weetebula]] adalah satu-satunya perguruan tinggi yang mencetak calon guru yang ada di [[Kabupaten Sumba Barat Daya]], [[Provinsi Nusa Tenggara Timur]]. STKIP Weetebua termasuk ke dalam golongan [[perguruan tinggi swasta]] yang dikoordinasikan oleh Kopertis VIII. STKIP Weetebula beralamat di Jln.Pelajar.Bukit Sunyi.Kelurahan Langgalero. Kecamatan Kota Tambolaka.
== '''Program Studi''' ==
Program Studi yang dibuka adalah
Pendidikan Guru Sekolah Dasar(PGSD) PendidikanMatematika Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia