Sungai Shannon: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Lylla08 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: BP2014
Lylla08 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: BP2014
Baris 2:
[[File:Athlone On The Shannon River.jpg|thumb|Sungai Shannon]]
 
'''Shannon''' adalah sungai terpanjang di Irlandia (409 km).<ref name="ensiklopedi"> {{cite book|title=Ensiklopedia Indonesia, Jilid 7 (edisi baru)|author=Ichtiar Baru Van Hoeve; Hassan Shadily|publisher=Jakarta: PT Ichtiar Baru van Hoeve}}</ref> Mengalir dari utara ke selatan. Bermata air di Countydaerah Caran, Provinsi Ulster, bermuara di [[Samudera Atlantik,]] dengan melewati beberapa danau.<ref name="ensiklopedi"/> Dimanfaatkan sebagai pembangkit tenaga listrik.<ref name="ensiklopedi"/> Asal usul nama sungai ini disinyalir berasal dari nama Dewi yang terkait dengan sungai, [[Sionna]].
 
Shannon telah menjadi jalur air penting sejak jaman dahulu, setelah pertama kali dipetakan oleh ahli [[geografi]] Mesir [[Graeco]]. Air sungai pada umumnya mengalir ke selatan dari Shannon Pot di daerah Cavan sebelum berbalik ke barat dan menuju Samudera Atlantik melalui muara Shannon. Sungai ini tidak terpengaruh oleh arus (pasang surut) laut di bagian timur Lamerick. Lamerick merupakan kota yang berada pada titik temu antara air sungai dengan air laut.
 
== Referensi ==
{{reflist}}