Daerah Banjar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
k ←Suntingan 139.228.194.86 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Alamnirvana
Bona Kartono (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 22:
|flag_s1 = Flag of Indonesia.svg
}}
 
[[Berkas:Daerah Banjar.PNG|thumb|right|200px|Daerah Banjar]]
'''Daerah Banjar''' adalah satuan kenegaraaan yanag menjadi bagian [[Republik Indonesia Serikat]] (Stb. 1948 Nomor 14). Berdasarkan KonperensiKonferensi Meja Bundar (KMB), KonperensiKonferensi Malino dan KonperensiKonferensi Denpasar, Kalimantan terdiri atas beberapa Daerah Bagian<ref>Pada mulanya daerah-daerah bagian ini direncanakan membentuk Negara Borneo dengan ibukota Kotapradja Bandjarmasin</ref> yang berstatus sama dengan Republik Indonesia. Daerah Banjar dengan ibukotanya Banjarmasin (Kotapradja Banjarmasin termasuk ke dalam Daerah Banjar, meskipun demikian Daerah Banjar tidak boleh mencampuri hak-hak dan kewajiban rumah-tangga Kotapradja Banjarmasin dalam daerahnya sendiri). Dasar formal yang dipakai untuk mendirikan daerah tersebut adalah Staatblad 1946 No. 17.<ref>{{cite web |title=Masa Pemerintahan Republik Indonesia Serikat (RIS) |author=Pangeran Adjie Benni Syarief Fiermansyah Chaliluddin|work= |publisher= |date= |month= |year= |url=http://kesultanan_pasir.tripod.com/sadurangas/id12-3.html |accessdate=12 april 2011}}</ref><ref>{{en}} (2007){{cite web|url=http://www.indonesianhistory.info/map/federal.html?zoomview=1|title=Federal Indonesia, 1949-1950|publisher=Robert Cribb|date= |work= Digital Atlas of Indonesian History|accessdate=10 August 2011}}</ref>
 
Wilayahnya meliputi 2/3 [[Kalimantan Selatan]] saat ini atau bekas wilayah beberapa bekas afdeeling dari Residentie Zuider- en Oosterafdeeling van Borneo.<ref name="sejarah tematis">Saleh, Idwar; SEJARAH DAERAH TEMATIS Zaman Kebangkitan Nasional (1900-1942) di Kalimantan Selatan, Depdikbud, Jakarta, 1986.</ref>