Audi Marissa: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 28:
 
== Karier ==
Nama Audi Marissa mulai dikenal ketika ia membintangi sebuah sinetron berjudul [[Syamsul dan Badriah]] yang saat itu tayang untuk memperingati bulan suci ramadhan. Di sinetron itu ia berperan sebagai Khalifah. Ketika itu, sinetron yang diilhami cerita ketauladanan dari [[Ayub|Nabi Ayub]] ini ia beradu Akting dengan [[Glendy A. Putra]].
 
Dari situlah kariernya mulai menanjak naik. Banyak tawaran untuk menjadikannya bintang dalam sinetron. Ia juga sempat membintangi sebuah iklan produk remaja, Viva Spritz On.
Baris 34:
Pada tahun 2009, ia dipercaya untuk bermain dalam film layar lebar berjudul [[Putih Abu-Abu dan Sepatu Kets]]. Dalam film tersebut ia mendapatkan lawan main seperti [[Arumi Bachsin]], [[Adipati Koesmadji]], [[Michella Putri]], [[Rendy Septino]], [[Fildha Elishandi]], dan [[Steven William]].
 
Ia pernah sibuk menjalani dua judul sinetron kejar tayang. [[Aku Suka Dia]] adalah sinetron dimana ia beradu akting bersama kekasihnya,Aktor [[Rizky Alatas]]. Ia juga Pernah membintangi sinetronSinetron religiReligi berjudul [[Air Mata Ummi]] yang tayang yang tayang di [[RCTI]] sejak 18 Juni 2012.
 
== Film ==