Telepon cerdas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
SamanthaPuckettIndo (bicara | kontrib)
Yosia Adyasta (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 63:
 
==Perkembangan di Indonesia==
Perkembangan pasar [[smartphone]] dunia yang begitu pesat akhir-akhir ini, tidak terkecuali dengan [[Indonesia]]. Banjir ponsel pintar (smartphone) dan [[Tablet PC|tablet]] sudah mulai terasa. Derasnya permintaan pasar terhadap telepon cerdas ini, khususnya yang menggunakan sistem operasi [[Android]] membuat para produsen semakin giat untuk berinovasi dan menggempur pasar ponsel indonesiaIndonesia dengan berbagai produk. Para produsen ponsel pintar pun mulai datang dari produsen lokal seperti [[Polytron]] dan Axioo. Mereka menyadari betapa besarnya pangsa pasar [[smartphone]] di Indonesia.
 
Ponsel pintar di Indonesia sendiri memiliki segmentasi yang secara umum bisa dikelompokkan menjadi 3 kelas berdasarkan level harga dan spesifikasinya, yaitu: