Linkin Park: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
k ←Suntingan Rizkyfahreza2 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh MrKholishUmar
Baris 6:
| Background = group_or_band
| Origin = [[Agoura Hills, California|Agoura Hills]], [[California]], [[Amerika Serikat|AS]]
| Genre = <!-- Do not change genre without consulting the talk page -->[[Nu metal]], [[rapcore]], [[alternative rock]], [[hip rock]], [[electro rock]], [[alternative metal]]
| Years_active = 1996–sekarang
| Alias = Xero (1996–1998)<br /> Hybrid Theory (1998–1999)
Baris 15:
| Past_members = [[Mark Wakefield]]<br />[[Kyle Christener]]<br />[[Scott Koziol]]
}}
'''Linkin Park''' adalah [[grup musik]] beraliran [[nu metal]] dan [[rock alternatif]] yang berasal dari [[Agoura Hills]], [[California]], di [[Amerika Serikat]]. Band ini dibentuk pada tahun 1996. Mereka sempat beberapa kali berganti nama, antara lain ''[[Xero]]'', ''[[Hybrid Theory (band)|Hybrid Theory]]'', hingga nama Linkin Park sampai sekarang. Nama "Linkin Park" sendiri merupakan plesetan dari nama sebuah taman di [[Los Angeles]], ''[[Lincoln Park]]''.
 
Sebelum [[Chester Bennington]] menjadi [[vokalis]] Linkin Park, [[Mark Wakefield]] lebih dulu menjadi vokalisnya. Namun, ia keluar dari Linkin Park untuk mencari proyek lain (menjadi manajer grup band ''Taproot'')– saat itu menggunakan nama ''Hybrid Theory'' – untuk menjadi manajer grup musik ''[[Taproot]]''. [[Bassis]] [[Dave Farrell]] alias "Phoenix" juga pernah keluar sebentar dari Linkin Park untuk mengikuti tur bersama band lamanya, ''[[Tasty Snax]]''. Sedangkan 4 personel lainnya – [[Brad Delson]], [[Mike Shinoda]], [[Joe Hahn]], dan [[Rob Bourdon]] – selalu bertahan di Linkin Park sejak awal pembentukannya.
 
Linkin Park telah merilis 65 album studio, yaitu ''[[Hybrid Theory]]'', ''[[Meteora (album)|Meteora]]'', ''[[Minutes to Midnight]]'', ''[[A Thousand Suns]]'', dan ''[[Living Things]]'', dan ''[[The Hunting Party]]. Linkin Park juga merilis album ''[[Live in Texas]]'', ''[[Reanimation]]'', dan ''[[Collision Course]]'', serta ''[[Hybrid Theory EP]]''. Linkin Park sukses dalam memopulerkan [[Singel (musik)|lagu-lagunya]] seperti ''[[Crawling]]'', ''[[In the End]]'', ''[[Numb (lagu Linkin Park)|Numb]]'', ''[[Somewhere I Belong]]'', dan ''[[What I've Done]]''. Secara total, album-album ''Linkin Park'' telah terjual sebanyak 50 juta keping.
 
== Sejarah ==
Baris 70:
Belakangan ini banyak yang berkata bahwa Linkin Park telah "mati". Padahal tidak. Mereka bahkan sedang bekerja pada album studio keempat mereka. Lagi-lagi Rick Rubin yang menjadi produsernya. Sampai pada Bulan November 2009, mereka sedang fokus pada 5 lagu, setelah sebelumnya terdapat 60 lagu demo, kemudian disaring menjadi 20. Durasinya pun akan lebih panjang dari lagu-lagu Linkin Park lain pada umumnya (sekitar 4-5 menit). Dan, untuk ke depannya, setelah album keempat [[A Thousand Suns]] dirilis, Linkin Park berjanji akan berusaha mengeluarkan album barunya lebih cepat.
 
Album [[A Thousand Suns]] dirilis pada tanggal 14 September 2010. Dengan single pertama, "[[The Catalyst]]" yang dirilis pada tanggal 2 Agustus. Band ini mempromosikan album baru mereka dengan meluncurkan tur konser, yang dimulai di Los Angeles pada tanggal 7 September. Linkin Park juga mengandalkan MySpace untuk mempromosikan album baru mereka, dengan merilis dua lagu tambahan, "[[Waiting for the End]]" dan "Blackout" pada tanggal 8 September. Selain itu, sebuah film dokumenter tentang produksi album, yang berjudul Meeting of A Thousand Suns, telah tersedia untuk streaming di halaman official band di MySpace. "Waiting for the End" dirilis sebagai single kedua di album A Thousand Suns.
 
Linkin Park menduduki peringkat 8 di Billboard Social 50 Chart, sebagai seniman yang paling aktif di situs jejaring sosial terkemuka di dunia. Dan di Billboard Year-End Chart, band ini menduduki peringkat 92 sebagai "Top Artists", serta album A Thousand Suns berada di peringkat 53 di chart Billboard Top 200 albums dan peringkat 7 di 2010 Year-End Rock Albums, dan single "The Catalyst" mencapai peringkat 40 di Year-End Rock Songs Chart.
 
Band ini masuk enam nominasi di [[Billboard Awards]] tahun 2011 sebagai Top Duo or Group, Best Rock Album untuk A Thousand Suns, Top Rock Artist, Top Alternative Artist, Top Alternative Song untuk "Waiting for the End" dan Top Alternative Album untuk A Thousand Suns, tapi mereka tidak memenangkan penghargaan apapun dalam ajang itu. Band ini berhasil menduduki beberapa tangga lagu di Billboard Year-End Chart tahun 2011. Mereka berada di peringkat 39 di Top Artists Chart, peringkat 84 di Billboard 200 Artists chart, peringkat 11 di Social 50 Chart, peringkat 6 di Top Rock Artists Chart, peringkat 9 di Rock Songs Artists Chart, peringkat 16 di Rock Albums Chart, peringkat 4 di Hard Rock Albums Chart, dan peringkat 7 di Alternative Songs Chart.
=== Living Things (2011-2013) ===
[[Berkas:Linkin Park - Living Things.jpg|jmpl|ki|Sampul album [[Living Things]].]]