Zhou Mi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Mimijie (bicara | kontrib)
Mimijie (bicara | kontrib)
Baris 62:
 
===Super Junior-M & Menulis lagu===
Pada tahun 2008 Zhou Mi dimasukkan kedalam sub-unit dari boyband Korea Super Junior yang fokus pada pasar musik Tiongkok yakni [[Super Junior-M]]. Dia berkontribusi dalam pembuatan album pertama "[[Me (Super Junior-M album)|迷 (''Me'')]]" dengan menuliskan lirik berbahasa mandarin untuk "愛你愛你 (''Love Song'')", "[[Marry U]]" and "渴望 (''[[Galjeung (A Man in Love)|A Man In ]]Love'')". <br>Dia terus menulis lirik lagu untuk setiap album [[Super Junior-M]]. Pada tahun 2009, ia menulis lirik lagu "告白 (''Confession'')" dan "愛情接力 (''You & Me'')" untuk [[Super Junior-M]] mini album pertama, [[Super Girl (EP)|Super Girl]].<br>Zhou Mi juga menulis lirik lagu "True Love", yang mana lagu tersebut masuk kedalam mini album kedua, [[Perfection (EP)|太完美 (Perfection)]]. Untuk perilisan album ini, Zhou Mi turun secara langsung untuk mengoreksi pelafalan bahasa mandarin anggota yang lain saat rekaman. <br>Pada tahun 2013, ia kembali berkontribusi dalam pembuatan album kedua [[Break Down (album)|Break Down]] yang mana ia menulis tiga buah lagu diantaranya: "Go", "It's You", dan "Tunnel". Aransemen musik untuk dua lagu awal di produksi oleh rekan satu grupnya [[Henry Lau|Henry]] Lau's bersama timnya, Noize Bank. Ia kemudian menulis lirik lagu "Swing" (嘶吼) dan "Fly High" (飞翔) untuk [[Super Junior-M]]'s third mini-album [[Swing (EP)|Swing]].
Pada tahun 2008 Zhou Mi dimasukkan kedalam sub-unit dari boyband Korea Super Junior yang fokus pada pasar musik Tiongkok yakni [[Super Junior-M]].
Dia berkontribusi dalam pembuatan album pertama "[[Me (Super Junior-M album)|迷 (''Me'')]]" dengan menuliskan lirik berbahasa mandarin untuk "愛你愛你 (''Love Song'')", "[[Marry U]]" and "渴望 (''[[Galjeung (A Man in Love)|A Man In ]]Love'')". <br>
Dia terus menulis lirik lagu untuk setiap album [[Super Junior-M]]. Pada tahun 2009, ia menulis lirik lagu "告白 (''Confession'')" dan "愛情接力 (''You & Me'')" untuk [[Super Junior-M]] mini album pertama, [[Super Girl (EP)|Super Girl]].<br>
Zhou Mi juga menulis lirik lagu "True Love", yang mana lagu tersebut masuk kedalam mini album kedua, [[Perfection (EP)|太完美 (Perfection)]]. Untuk perilisan album ini, Zhou Mi turun secara langsung untuk mengoreksi pelafalan bahasa mandarin anggota yang lain saat rekaman. <br>
Pada tahun 2013, ia kembali berkontribusi dalam pembuatan album kedua [[Break Down (album)|Break Down]] yang mana ia menulis tiga buah lagu diantaranya: "Go", "It's You", dan "Tunnel". Aransemen musik untuk dua lagu awal di produksi oleh rekan satu grupnya [[Henry Lau|Henry]] Lau's bersama timnya, Noize Bank. Ia kemudian menulis lirik lagu "Swing" (嘶吼) dan "Fly High" (飞翔) untuk [[Super Junior-M]]'s third mini-album [[Swing (EP)|Swing]].
Dia juga menuliskan lirik lagu untuk artis SM yang lain. Pada tahun 2010, Zhou Mi menuliskan lirik berbahasa mandarin untuk tiga buah lagu ("爱, 频率 (''Breaka Shaka'')"; "记得 (''Remember'')"; and "Many Times" ) dalam [[Kangta]]'s [[Breaka Shaka]] mini album untuk pasar musik Tiongkok.<br> Ia kemudian menuliskan lirik lagu untuk [[Exo (band)|Exo-M]]'s 'Run' pada album di tahun 2014 yang bertajuk ''Overdose'', dan juga [[Tasty (band)|Tasty]]'s Chinese version dari 'Addiction' (靠近我). Dia juga menuliskan lagu yang berjudul 'Loving U' yang mana ia tampilkan pada [[SM Town Live World Tour IV]] di Seoul bersama [[F(x) (band)|F(x)]]'s [[Victoria Song|Victoria]].<br>Zhou Mi juga memiliki kegiatan solo diluar jadwalnya bersama dengan [[Super Junior-M]]. Pada tahun 2012, ia berkontribusi untuk lagu solo pertamanya yang berjudul "不留纪念 (''Goodbye'')" dalam pengisian OST [[Skip Beat! (TV series)|Skip Beat!]] dari drama televisi Taiwan yang berjudul sama. Pada tahun 2013, di dalam album [[Break Down (album)|Break Down]] ia menampilkan lagu solo yang berjudul ''Distant Embrace (距離的擁抱)'' Lagu ini ditulis oleh komposer ternama yang berasal dari Taiwan [[Michael Wong (singer)| Michael Wong]] . Ia kemudian memiliki aktifitas solo yang lainnya bersama dengan [[SM the Ballad]]. <br>