Jamu Jago: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Hubertus gilang (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 25:
 
== Sejarah ==
Jamu Jago didirikan pada tahun [[1918]] dengan seorang tokoh bernama [[Poa Tjong Kwan]] aka TK Suprana dan istrinya [[Tjia Kiat Nio]] atau "Mak Jago" yang sebetulnya perintis perusahaan ini dengan pengetahuannya tentang jamu tradisionil dan satu toko jamu kecil di desa [[Wonogiri]] Jawa Tengah. Jamu Jago sudah bertempur dalam industri kesehatan selama 4 generasi. Kebesaran dan suksesnya Jamu Jago sekarang banyak hutang budi dengan tokoh-tokoh dari generasi 2, terutama Pak Panji Suprana dengan konsep bisnisnya yang cerdas dan modern untuk mengembangkan perusahaan pesat. Seperti melalui promosi kreatif yang menghibur masyarakat, pemahaman tentang pentingnya pengenalan produk di pasar, dan pengetahuan bijaksana untuk mempergunakan kompetisi yang sehat antara perusahaan jamu lainnya supaya mendorong ambisi bagi anggota perusahaan.
 
Sekarang perusahaan inidi kepalai oleh; Ivana Suprana (Direktur Utama Jamu Jago. Arya Suprana (Direktur Utama Degepharm), Tatum Suprana (Direktur Human Resource), Andoyo (Direktur Keuangan) dan Vincent Suprana (Product Manager Coordinator)
Baris 33:
 
====Generasi 2 ====
* [[Poa Bing An]] aka Anwar Suprana
* [[Poa Bing Swan]] aka Panji Bagus Suprana (Managing Director sampai 1983)
* [[Poa Bing Lam]] aka Lambang Suprana
* [[Poa Bing Tik]] aka Bambang Suprana