Sutan Mohammad Rasjid: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
k clean up, replaced: beliau → ia (4), Beliau → Ia using AWB
Baris 1:
[[Berkas:Sutan rasid PYO.jpg|right|thumb|Sutan Rasjid]]
'''Sutan Mohammad Rasjid''' ({{lahirmati|Jawi-jawi (sekarang Jl. Jend. Sudirman), [[Pariaman]], [[Sumatera Barat]]|19|11|1911|[[Jakarta]]|30|4|2000}}) adalah salah seorang pejuang dan Perintis Kemerdekaan. Pada saat perang kemerdekaan II (Clash II), Rasjid menjabat sebagai [[Gubernur]] [[Militer]] [[Sumatera Barat]]/Tengah. Selain itu dalam [[Kabinet Darurat]] beliauia menjabat sebagai [[Menteri]] Keamanan/Sosial dan Menteri Perburuhan dan Sosial.
 
Namanya disandangkan sebagai [[Jalan Sutan Mohammad Rasjid|nama jalan]] di perbatasan Padang menuju [[Bandara Internasional Minangkabau]].
 
== Latar Belakang dan Pendidikan ==
Setelah menamatkan pendidikan MULO di [[Padang]] tahun [[1929]], Rasjid berangkat ke [[Batavia]] dan masuk ke sekolah menengah atas AMS pada tahun [[1930]]. Setamat dari AMS tahun [[1933]], Rasjid muda memilih melanjutkan pendidikannya ke [[Sekolah Tinggi]] [[Hukum]] dan tamat tahun [[1938]] dan mendapatkan gelar ''Meester in de Rechten''.
 
Rasjid merupakan salah satu tokoh penting dalam [[Pemerintahan Darurat Republik Indonesia]] (PDRI) dimana pada saat itu pada masa pemerintahan darurat ini beliauia menjabat sebagai [[Gubernur]] Militer Sumatera Barat/Tengah, dan kemudian dalam [[Kabinet Darurat]] beliauia menjabat sebagai [[Menteri]] Keamanan/Sosial dan Menteri Perburuhan dan Sosial yang berasal dari [[PSI]].
 
Pada tahun [[1954]], beliauia diangkat sebagai Duta Besar Italia, akan tetapi pada tahun 1958 ia memutuskan untuk bergabung dengan [[PRRI]] dan akhirnya hidup berpindah-pindah sebagai pelarian politik<ref>[http://www2.kompas.com/kompas-cetak/0302/06/NAPER/114066.htm "Irwan Rasjid, Pengalaman Anak Pelarian Politik"], [[Kompas (surat kabar)|Kompas]], [[6 Februari]] [[2003]]</ref>.
 
Salah satu anaknya, [[Arwin Rasyid]] kini menjabat sebagai direktur utama Bank CIMB Niaga, dan pernah menjabat sebagai direktur utama [[Bank Danamon]] dan [[Telkom]].
 
BeliauIa wafat pada di [[Jakarta]] dan dimakamkan di [[TPU Tanah Kusir]].
 
== Karier ==
Baris 36:
== Rujukan ==
{{reflist}}
 
{{indo-bio-stub}}
 
{{DEFAULTSORT:Rasjid, Sutan Mohammad}}
 
[[Kategori:Duta Besar Indonesia]]
[[Kategori:Menteri Pertahanan Indonesia]]
[[Kategori:Tokoh Minangkabau]]
[[Kategori:Tokoh dari Pariaman]]
 
 
{{indo-bio-stub}}