Khalifah: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Relly Komaruzaman (bicara | kontrib)
k ←Suntingan 112.215.66.73 (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh Relly Komaruzaman
Baris 1:
{{Islam}}
'''[[Khalifah|Khilafah]]''' ([[bahasa Arab|Arab]]:خليفة ''Khalīfah'') adalah gelar yang diberikan untuk pemimpin umat [[Islam]] setelah wafatnya [[Nabi Muhammad SAW]] (570–632). Khalifah juga sering disebut sebagai ''Amīr al-Mu'minīn'' (أمير المؤمنين) atau "pemimpin orang yang beriman", atau "pemimpin orang-orang [[mukmin]]", yang kadang-kadang disingkat menjadi "amir".
 
Setelah kepemimpinan [[Khulafaur Rasyidin]] ([[Abu Bakar]], [[Umar bin Khattab]], [[Utsman bin Affan]], dan [[Ali bin Abi Thalib]]), kekhalifahan yang dipegang berturut-turut oleh [[Bani Umayyah]], [[Bani Abbasiyah]], dan [[Kesultanan Utsmaniyah]], dan beberapa kekhalifahan kecil, berhasil meluaskan kekuasaannya sampai ke [[Spanyol]], [[Afrika Utara]], dan [[Mesir]].