Perang Inggris-Belanda Ketiga: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 19:
|notes=
}}
{{Campaignbox Anglo-Dutch Wars}}
'''Perang Inggris-Belanda Ketiga''' adalah konflik militer yang meletus antara [[Kerajaan Inggris]] dengan [[Republik Belanda]] dari tahun 1672 hingga 1674. Perang ini merupakan bagian dari [[Perang Perancis-Belanda]]. Angkatan Laut Kerajaan Inggris turut serta dalam serangan Perancis ke Belanda, tetapi gagal memblokade pesisir Belanda karena empat kali dikalahkan oleh [[Michiel de Ruyter]]. Akibatnya, upaya untuk menjadikan provinsi [[Holland]] sebagai protektorat Inggris gagal. Parlemen Inggris khawatir bahwa aliansi Inggris dengan Perancis merupakan bagian dari rencana untuk mengkatolikkan Inggris, sehingga mereka memaksa Raja Inggris untuk menghentikan perang yang mahal dan tak membuahkan hasil ini.<ref>{{cite journal |last=Boxer |first=C. R. |authorlink= |coauthors= |year=1969 |month= |title=Some Second Thoughts on the Third Anglo–Dutch War, 1672–1674 |journal=Transactions of the Royal Historical Society, Fifth Series |volume=19 |issue= |pages=67–94 |doi=10.2307/3678740 |url= |accessdate= |quote= }}</ref>