Ahas: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 45:
 
== Arkeologi ==
* Sebuah segel meterai dari tanah liat (yang disebut ''[[bulla]]'') dari abad ke-8 SM milik raja Ahas telah diketemukan pada tahun 1990-an.<ref name=deutsch>[http://www.archaeological-center.com/en/monographs/m1/ First Impression: What We Learn from King Ahaz’s Seal. Oleh: Robert Deutsch]</ref> Segel tanah liat ini digunakan untuk menyegel dokumen yang ditulis di atas kertas [[papirus]]; dapat dipastikan karena di balik ''bulla'' ini terdapat cetakan tekstur kertas papirus.<ref name=deutsch/> Juga di bagian belakang ''bulla'' dapat dilihat bekas tali ganda yang dipakai untuk mengikat gulungan kertas dokumen tersebut.<ref name=deutsch/> ''Bulla'' itu berukuran {{convert|1|cm|in}}, berbentuk lonjong dengan tepian melesak setebal 1 mm, menunjukkan bahwa ''bulla'' ini dihasilkan dari tekanan cincin meterai.<ref name=deutsch/> Di segel tersebut tertera huruf-huruf berukuran kecil tetapi berkualitas bagus dan jelas, membentuk tulisan: "Milik Ahas bin Yotam, raja Yehuda".<ref name=theosoph>http://theosophical.wordpress.com/2011/08/12/biblical-archaeology-14-ahaz-bulla/</ref> Ini merupakan bukti pemerintahan bukan hanya raja Ahas, tetapi juga raja [[Yotam]], ayahnya. Selain itu dalam segel tersebut di bagian sisi kiri terdapat bekas sidik jari, yang diduga milik raja Ahas sendiri.<ref name=theosoph/>
Tulisan dalam segel itu terdiri dari 3 baris, sebagai berikut:<ref>[http://isaiah666.com/seal_of_king_ahaz.htm Segel raja Ahaz - Isaiah666]</ref>
{| class=prettytable