Cornelis: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
JayaGood (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Antoniuszg (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 40:
}}
 
Drs. '''Cornelis''', M.H. ({{lahirmati||27|7|1953}}) adalah [[Gubernur Kalimantan Barat]] saat ini. Cornelis memenangi Pilkada [[Gubernur]] [[Kalimantan Barat]] yang diadakan pada 15 November 2007. Ia dilantik oleh [[Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia|Mendagri]] [[Mardiyanto]] pada 14 Januari 2008, berpasangan dengan Wakilnya [[Christiandy Sanjaya]].<ref>[http://www.indosiar.com/fokus/67233/pilkada-kalbar-pasangan-gubernur-terpilih-dilantik Pilkada Kalbar, Pasangan Gubernur Terpilih Dilantik], Indosiar.</ref><ref>[http://tekno.kompas.com/read/xml/2008/01/14/1349285/cornelis.dilantik.sebagai.gubernur.kalbar Cornelis Dilantik sebagai Gubernur Kalbar],Kompas Tekno</ref> Pada tahun 2013, ia mencalonkan kembali sebagai calon [[gubernur]] Kalbar dan masih berpasangan dengan wakilnya [[Christiandy Sanjaya]] dan kemudian terpilih kembali sebagai Gubernur Kalbar untuk periode 2013-2018. Cornelis juga menjabat sebagai Ketua DPD [[PDI Perjuangan]] Provinsi Kalimantan Barat dan Ketua Keluarga Besar Putra Putri Polri (KBPPP) Kalimantan Barat.
 
Karier pemerintahannya dimulai sebagai staf di Kantor Camat Mandor, Camat Menyuke (Darit), dan kemudian menjadi [[Bupati]] [[Kabupaten Landak|Landak]] selama dua periode, yakni 2001–2006 dan 2006–2008.<ref>[http://corneliscenter.blogspot.com/2007/11/profil-cornelis-sang-pemersatu.html Profil Cornelis Sang Pemersatu]</ref> Setelah menjadi Gubernur Kalimantan Barat, posisinya sebagai Bupati Landak digantikan oleh [[Adrianus Asia Sidot]].