Sagela: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Marwan Dalu (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi ''''SAGELA''' Sagela adalah sebutan orang Gorontalo pada salah satu jenis ikan kering olahan yang diawetkan dengan cara pengasapan. Sebelum diasapi sagela disusun dan d...'
Tag: tanpa kategori [ * ]
 
Aldnonymous (bicara | kontrib)
Dialihkan ke Ikan asap
Baris 1:
#alih [[Ikan asap]]
'''SAGELA'''
Sagela adalah sebutan orang Gorontalo pada salah satu jenis ikan kering olahan yang diawetkan dengan cara pengasapan. Sebelum diasapi sagela disusun dan dijepit dengan bilah bambu, setiap jepitan rata-rata berjumlah 20 ekor, satu jepitan biasanya disebut satu gepe, satu ikat = sepuluh gepe.
Sagela terdiri dari 2 jenis :
1. ikan Tambay/Julung-julung/Roa/Wrestling Halfbeak
2. ikan Kapiya/Ikan terbang/Galafea/Flying Fish