Nissan Pulsar: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 12:
 
==Generasi Ketiga (1986-1989)==
Pulsar dengan platform N13 menjadi ''Car of The Year'' di Jepang pada tahun [[1986]]. Tersedia dalam model Hatchback 3 dan 5 pintu, serta Sedan 4 pintu. Model Hatchback 3 pintu yang sporty bernama Milano X1.
 
Pada generasi ini Pulsar sport coupe NX hadir dengan penampilan yang berbeda total dengan Pulsar lainnya. Pulsar NX atau '''EXA''' memiliki lampu depan ''pop-up'' yang mirip dengan [[Nissan Silvia]] S12. Bentuk belakangnya ada yang coupe notchback dan '''Sportbak''' yang unik dan mirip station wagon.
 
==Generasi Keempat (1990-1994)==