Bahasa Aram Yesus: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
JohnThorne (bicara | kontrib) Menolak perubahan teks terakhir (oleh 36.84.233.164) dan mengembalikan revisi 7482569 oleh JohnThorne: Perubahan tanpa rujukan (mohon ditambah referensi) |
Wagino Bot (bicara | kontrib) k penggantian teks otomatis dengan menggunakan mesin AutoWikiBrowser, replaced: beliau → dia |
||
Baris 38:
Yesus kelihatannya mengutip dari ayat pertama kitab {{Ayat|Mazmur|22|1|3}}
: "Untuk pemimpin kor. Menurut lagu: Rusa di kala fajar. Mazmur Daud. '''Allahku, ya Allahku, mengapa Engkau meninggalkan aku?''' Aku berseru, tetapi Engkau tetap jauh dan tidak menolong aku. Ya Allahku, aku berseru di waktu siang, tetapi Engkau tetap diam. Aku berdoa di waktu malam, hatiku tidak juga tenang."
Namun, Yesus tidak mengutip dari sumber Ibrani yang kanonik (resmi) - ''êlî êlî lâmâ `<sup>a</sup>zabtonî'', tetapi menggunakan sebuah terjemahan dalam bahasa Aram (lihat [[targum]]).
Dalam ayat selanjutnya, dalam kedua versi, seseorang yang mendengarkan seruan Yesus mengira bahwa
Beberapa naskah manuskrip kuno Yunani menunjukkan tanda-tanda para penyalin yang berusaha menormalisasikan teks. Misalkan sebagai contoh, [[Codex Bezae]] yang aneh, mengubah kedua versi Injil menjadi ηλι ηλι λαμα ζαφθανι (''êli êli lama zaphthani'').
Baris 52:
== Nama-nama pribadi bahasa Aram dalam kitab Perjanjian Baru ==
Nama-[[nama pribadi]] dalam kitab Perjanjian Baru berasal dari banyak bahasa, yang terbanyak dari bahasa Ibrani dan bahasa Yunani, namun nama-nama Aram banyak pula didapati. Ciri khas utama nama Aram adalah [[patronimi]] '[[bar]]-' (alihaksara Yunani: βαρ; Aram: ''bar''), yang artinya adalah 'putra dari', sebuah prefiks [[patronim]] umum. Padanannya dalam bahasa Ibrani adalah '[[ben]]', yang menarik karena tidak didapati sama sekali. Kemudian sebagai contoh dalam [[bahasa Arab]], sebagai bahasa Semitik lainnya, padanannya adalah '[[ibn]]' atau '[[bin]]'.
Di bawah disajikan beberapa contoh nama-nama Aram:
Baris 103:
: ''Lalu sampailah Yesus dan murid-murid-Nya ke suatu tempat yang bernama [[Getsemani]].''
Tempat di mana Yesus membawa para murid untuk berdoa sebelum Yesus ditangkap, dalam alihaksara Yunani ditulis sebagai Γεθσημανι - ''Gethsêmani''. Kata ini padanan bahasa Aram ''Gath-Šmânê'', pemerasan minyak atau tempat minyak (maksudnya [[minyak zaitun]]).
=== Golgota ===
Baris 117:
: ''Hal ini diketahui oleh semua penduduk Yerusalem, sehingga tanah itu mereka sebut dalam bahasa mereka sendiri "Hakal-Dama", artinya Tanah Darah -''
Tempat di mana [[Yudas Iskariot]] bunuh diri, dengan jelas disebut Tanah Darah dalam bahasa Yunani. Namun tradisi naskah manuskrip memberi ejaan yang berbeda-beda dalam bahasa Aram. Teks-teks yang termuat dalam tradisi Bizantium memberikan bacaan Ακελδαμα ([H]akeldama); manuskrip dari tradisi yang berbeda memberikan Αχελδαμα ([H]akheldama), Ακελδαιμα ([H]akeldaima), Ακελδαμακ ([H]akeldamak) dan Ακελδαμαχ ([H]akeldamakh). Walau ejaan ini berbeda-beda, aslinya dalam bahasa Aram kemungkinan besar adalah ''ħqêl dmâ'', tanah darah.
== Referensi ==
|