Pandan wangi: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 17:
'''Pandan wangi''' (atau biasa disebut ''pandan'' saja) adalah jenis tumbuhan [[monokotil]] dari famili [[Pandanaceae]] yang memiliki [[daun]] beraroma wangi yang khas. Daunnya merupakan komponen penting dalam tradisi masakan [[Indonesia]] dan negara-negara [[Asia Tenggara]] lainnya.
 
Tumbuhan ini mudah dijumpai di pekarangan atau tumbuh liar di tepi-tepi selokan yang teduh. Akarnya besar dan memiliki [[Akar#Jenis akar|akar tunjangtunggang]] yang menopang tumbuhan ini bila telah cukup besar. Daunnya memanjang seperti daun palem dan tersusun secara roset yang rapat, panjangnya dapat mencapai 60cm. Beberapa varietas memiliki tepi daun yang bergerigi.
 
== Kegunaan ==