Skadron Udara 6: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Arif putra 2302 (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi '{{Infobox military unit | unit_name = Skadron Udara 6 | image = 250px | caption = Lambang Skadud 6 | start_date = 1961 | country...'
 
Arif putra 2302 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 31:
| website = [http://www.tniau.mil.id www.tniau.mil.id]
}}
'''Skadron Udara 6''' disingkat ('''Skadud 6''') adalah Satuan Udara dibawah Komando [[Wing Udara 4]] yang bertempat di [[Pangkalan Udara Atang Senjaya|Lanud Atang Sendjaya]], [[Kabupaten Bogor]], [[Jawa Barat]]. Skadron Udara 6 merupakan pengembangan dari [[Wing Udara 4|Wing Ops 004]] Skadron 6 Helikopter, merupakan cikal bakal seluruh satuan [[Helikopter]] yang ada sekarang ini.<ref>[http://tni-au.mil.id/kotama/skadron-udara-6-halaman-4 "Skadron Udara 6"] ''website tni-au.mil.id''</ref> Skadron Udara 6 selain mengoperasionalkan [[NAS 332|NAS-332 Super Puma]], dahulu juga pernah mengoperasionalkan [[Helikopter]] [[Sikorsky Aircraft|S-58 Twin Pac]], [[Mi-4]], dan [[Helikopter]] [[Aérospatiale Puma|SA-330 Puma]] (registrasi H-3301 sampai H-3306), dengan serangkaian penugasan antara lain: operasi penumpasan DI/ TII pimpinan Kartosoewirjo di Jawa Barat (1962), operasi perebutan kembali Irian Barat “Trikora” (1962), operasi penumpasan DI/ TII pimpinan Kahar Muzakar di Sulawesi Selatan (1965), operasi “penegak” di Jawa Barat dan operasi “mental” di Jawa Timur dan Jawa Tengah untuk menumpas sisa gerombolan G30S/ PKI (sampai 1967), operasi “Bratawali” guna memberantas penyakit cacar dipedalaman Lombok dan Sumbawa (Februari 1966-Maret 1966), dan operasi “Cenderawasih” untuk menentukan tapal batas Irian Barat – Papua Nuigini.<ref>[http://tni-au.mil.id/berita/53-tahun-skadud-6 "53 Tahun Skadron Udara 6"] ''website tni-au.mil.id''</ref>
 
==Sejarah==