Konten dihapus Konten ditambahkan
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 202.58.174.70) dan mengembalikan revisi 8548745 oleh Anbu: Vandalisme
Baris 189:
;Bijuu: Siluman yang berasal dari chakra yang besar. Berjumlah 9 ekor (Ichibi, Nibi, Sanbi, Yonbi, Gobi, Rokubi, Nanabi, Hachibi, dan Kyuubi). Menurut para penduduk yang desanya memiliki Bijuu, satu tebasan ekor mereka dapat menyebabkan bencana besar.
;Chakra: Tenaga yang mengalir dalam tubuh yang tersimpan setelah latihan keras dan bisa digunakan untuk berbagai macam hal, terutama untuk mengeluarkan ''jutsu''.
;Hokage: Kepala negaraDesa di Konoha. Terdapat 5 negara besar yang pemimpinnyamempunyai Kepala Desa dan diberi gelar [[Tingkatan ninja (Naruto)#Kage|Kage]].
;Jinchuuriki: Orang yang di tubuhnya tersegel Bijuu.
;[[Jutsu (Naruto)|Jutsu]]: Jurus, teknik, atau sesuatu yang digunakan oleh ninja sebagai serangan maupun pertahanan. Secara umum dapat dibagi menjadi tiga, yaitu ''Taijutsu'', ''Ninjutsu'', dan ''Genjutsu''. Yang dimaksud dengan Taijutsu adalah teknik dasar ninja berupa gerakan fisik seperti melompat, memukul, atau menendang. Ninjutsu adalah teknik ninja yang menggunakan ''chakra'' untuk mengeluarkan jurus-jurus dengan elemen tertentu. Sedangkan Genjutsu adalah teknik ninja yang mampu membawa musuhnya ke dalam dunia ilusi. Sebenarnya masih banyak jenis jurus lain seperti Juuinjutsu, segel yang ada pada leher Sasuke. Fuuinjutsu, segel yang berada pada tubuh Naruto tempat Kyuubi berada, dan lain-lain.