APEC TEL: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Kudajambul (bicara | kontrib)
←Membuat halaman berisi ''''Asia-Pacific Economic Cooperation Telecommunications & Information Working Group''' (APEC TEL) adalah asosiasi kerjasama ekonomi tingkat Asia Pasifik di bidang tele...'
 
Kudajambul (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
'''Asia-Pacific Economic Cooperation Telecommunications & Information Working Group''' (APEC TEL) adalah asosiasi kerjasama ekonomi tingkat Asia Pasifik di bidang telekomunikasi dan informatika dan merupakan bagian dari grup kerja [[Asia-Pacific Economic Cooperation]] (APEC). Tujuan utama pendirian asosiasi ini adalah peningkatan infrastruktur, hukum, sumber daya manusia dan kerjasama strategis di bidang telekomunikasi dan informasi di daerah [[Asia Pasifik]].<ref name="apec">{{en}} {{cite journal | author = APEC | title = APEC: Telecommunication and Information | url = http://www.apec.org/Groups/SOM-Steering-Committee-on-Economic-and-Technical-Cooperation/Working-Groups/Telecommunications-and-Information.aspx}} </ref>
 
==== Regu Kerja dan Negara Partisipan ====
Regu kerja APEC TEL dibangun pada tahun 1990 dan divisi kerja terbagi menjadi tiga program inti yaitu ''Liberalisastion Steering Group (LSG)'', ''ICT Development Steering Group'' (DSG), dan ''Security and Prosperity Steering Group'' (SPSG). Kerja LSG terfokus pada liberalisasi perdagangan dan investasi di sektor teknologi informasi yang meliputi kebijakan dan peraturan terkait. SPSG bekerja di ranah keamanan (sekuritas) dan kepercayaan di sektor ''e-commerce'' dan pencegahan kriminalisasi di dunia maya. Lalu, DSG, memiliki fokus kerja memperkuat layanan jaringan pita lebar dan peningkatan teknologi internet di daerah anggota APEC.
 
Hingga di tahun 2014, negara yang tergabung dalam asoasi ini adalah [[Australia]]; [[Brunei Darussalam]], Canada[[Kanada]], Chili[[Cili]], [[Cina]], [[Hong KongKon]]<nowiki/>g, Indonesia, [[Jepang]], Republik Korea, Malaysia, Meksiko, Selandia Baru, Papua Nugini, Peru, Filipina, Federasi Rusia, Singapura, Taipei; Thailand; Vietnam; Amerika Serikat.<ref name="apectelwg">{{en}} {{cite journal | author = APEC TEL | title = APEC TEL: About| url = http://www.apectelwg.org/contents/telwg.jsp#APEC TEL Members}} </ref>
 
==Rujukan==