Orkut: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
k fixing dead links |
|||
Baris 27:
| isbn = 978-979-24-3840-6}}</ref>
Orkut adalah komunitas ''[[online]]'' yang dirancang untuk membuat kehidupan sosial seseorang lebih aktif dan bersemangat<ref name="o"/>. Jaringan sosial orkut dapat membantu seseorang mempertahankan hubungan yang ada melalui [[foto]] dan pesan, serta menjalin hubungan baru dengan menjangkau orang yang belum pernah di temui sebelumnya.<ref name="o">Situs Orkut.com. [
Orkut memudahkan pencarian orang yang memiliki hobi dan minat yang sama, hubungan romantis, atau menjalin kontak [[bisnis]] baru<ref name="o"/>. Pengguna juga dapat membuat dan bergabung dalam beragam komunitas ''online'' untuk membahas kejadian terkini, berhubungan kembali dengan teman lama di [[sekolah]] atau bahkan bertukar resep favorit<ref name="o"/>.
|