Segeri, Pangkajene dan Kepulauan: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Rudyasho (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Rudyasho (bicara | kontrib)
Baris 19:
Namun ada pula yang mengatakan bahwa kata [[Segeri]] berasal dari kata “Sigegeri” (Makassar : geger ; ribut diringi tawa terbahak – bahak ; saling melampiaskan rasa senangnya ; ramai). Namun dugaan yang terakhir ini kurang mendapatkan konfirmasi dari banyak kalangan mengingat masyarakat Segeri adalah masyarakat berpenutur Bahasa Bugis.
 
== Sistem Pemerintahan dan Administratif ==
=== Sejarah Kekaraengan Segeri ===
 
=== Pemerintahan Sistem Karaeng ===
Kekaraengan di Segeri pada awalnya meliputi 36 kampung perintah oleh masing-masing Kepala Kampung bergelar Matoa, Gallarang, Sullewatang, dan Jennang, yg kemudian Dipimpin oleh seorang [[Karaeng]] 3 orang bergelar Gallarang dan 28 orang bergelar Matowa 3 Jennang . Dahulu Karaeng Segeri dibantu oleh seorang petugas yang disebut Sullewatang, akan tetapi jabatan itu sudah agak lama terlowong dan tidak lagi diisi karena tidak lagi dianggap perlu.
 
Baris 49 ⟶ 50:
# (1938 - 1965)- Andi Page Dg.Manangkasi Petta Lolo Putera dari Andi TuoDg.Mattone (gonco).
# (1965 - 1967)- Andi Sakka Petta Lolo Putra Dongkang Dg Massikki Karaeng Mandalle
 
Setelah tahun tersebut Segeri Pun Menjadi wilayah administratif bagian dari kecamatan Segeri kabupaten Pangkep.
== Pemerintahan Sistem Administratif Kecamatan ==
Setelah berakhirnya masa Pemerintahan kekaraengan Atau sistem kerajaan, Maka Segeri Pun secara Administratif Menjadi Salah Satu Kecamatan Di Kabupaten Pangkep
 
== Sistem Pemerintahan Kecamatan ==
 
==Pembagian administratif ==