Balai Peringatan Sun Yat-sen: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
tambah sedikit
+ gambar
Baris 1:
[[Image:Memorial Hall of Dr. Sun Yat-sen in Taipei.jpg|thumb|Balai Peringatan Sun Yat-sen]]
'''Balai Peringatan Dr. Sun Yat-sen''' ([[Hanzi]]: 國父紀念館, [[bahasa Inggris]]: ''National Dr. Sun Yat-sen Memorial Hall'') adalah sebuah bangunan yang diperuntukkan untuk memperingati [[Dr. Sun Yat-sen]] selaku bapak proklamator [[Republik China]]. Balai peringatan ini sebenarnya lebih berfungsi sebagai balai vitalisasi kebudayaan dan kesenian.