Oda Nobunaga: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Loveless (bicara | kontrib)
k bot Menambah: vi:Oda Nobunaga
Baris 133:
Pada tahun [[1572]], [[Takeda Shingen]] dari provinsi [[Kai]] memutuskan untuk menyerang [[Kyoto]] sebagai jawaban atas permintaan bantuan [[Ashikaga Yoshiaki]]. Pasukan berjumlah 27.000 prajurit yang dipimpin Shingen berhasil menaklukkan wilayah kekuasaan keluarga Tokugawa.
 
Nobunaga sedang membasmi [[Azai Nagamasa]] dan [[Asakura Yoshikage]] di Ōmi utara ketika mendengar kabar penyerangan Takeda Shingen. Nobunaga segera kembali ke Gifu setelah menyerahkan pimpinan pasukan kepada [[Hashiba Hideyoshi|Kinoshita Hideyoshi]]. Nobunaga kemudian mengirim pasukan bantuan untuk membantu [[Tokugawa Ieyasu]], tapi jumlah pasukan yang dikirim tidak cukup. Pasukan gabunganTakeda Azai-AsakuraShingen tidak mungkin ditundukkan pasukan bantuan Nobunaga yang hanya terdiri dari 3.000 prajurit.
 
Pasukan Takeda akhirnya berhasil mengalahkan pasukan gabungan Oda-Tokugawa dalam pertempuran yang disebut [[Pertempuran Mikatagahara]]. Pasukan Takeda kemudian terus memperkuat posisi di wilayah kekuasaan Tokugawa.