Cilok: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Digoyes (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Ign christian (bicara | kontrib)
k ←Suntingan Digoyes (bicara) dibatalkan ke versi terakhir oleh 61.94.132.199
Baris 14:
| other =
}}
'''Cilok''' adalah sebuah [http://resepmasakkita.com resep makanan] khas [[Jawa Barat]] yang terbuat dari [[tapioka]] yang kenyal dengan tambahan bumbu pelengkap seperti [[sambal kacang]], [[kecap]], dan [[saus]]. Cilok bentuknya bulat-bulat seperti [[bakso]], hanya saja berbeda bahan dasarnya. Terdapat [[telur]] atau daging cincang di dalamnya, karena terbuat dari bahan dasar tapioka maka cilok terasa kenyal saat dikonsumsi.
 
== Bisnis ==
Tidak hanya sebagai [[makanan ringan]] yang enak, cilok juga dapat menjadi sebuah [http://pranap.com peluang usaha]. Rata-rata pedagang cilok adalah [[pedagang kaki lima]] yang sering berpindah-pindah, dan rata-rata berjualan di sekitar [[sekolah]], [[kampus]], dan [[pabrik]].
 
== Komposisi ==