Nisfu Sya'ban: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi 'Peringatan Nisfu Sya'ban sudah menjadi ritual di kalangan umat Islam. Pada malam ini biasanya diisi dengan pembacaan Surat Yasin tiga kali berjamaah dengan niat semoga d...' |
Penulisbaru (bicara | kontrib) Tidak ada ringkasan suntingan |
||
Baris 1:
Peringatan Nisfu Sya'ban sudah menjadi ritual di kalangan umat [[Islam]]. Pada malam ini biasanya diisi dengan pembacaan [[Surat Yasin]] tiga kali berjamaah dengan niat semoga diberi umur panjang, diberi rizki yang banyak dan barokah, serta ditetapkan imannya.
Setelah pembacaan [[Surat Yasin]] biasanya diteruskan dengan [[shalat Awwabin]] atau [[shalat tasbih]]. Setelah itu biasanya dilanjutkan dengan ceramah agama atau langsung makan-makan.
Peringatan Nisfu Sya'ban tidak hanya dilakukan di Indonesia saja. [[Al-Azhar]] sebagai yayasan pendidikan tertua di [[Mesir]] bahkan di seluruh dunia selalu memperingati malam yang sangat mulia ini.
Hal ini karena diyakini pada malam tersebut [[Allah]] akan memberikan keputusan tentang nasib seseorang selama setahun ke depan. Keutamaan malam nisfu Sya'ban diterangkan secara jelas dalam kitab
|