Gereja Baptis Independen: Perbedaan antara revisi
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 5:
== Ciri khas ==
Gereja-gereja Baptis Independen sangat konservatif dalam kepercayaan mereka dan juga dalam cara kebaktian mereka. Mereka cenderung menolak banyak hal yang didapatkan dalam gereja-gereja denominasi karena mereka percaya doktrin pemisahan, yang didasarkan pada perintah "pisahkanlah dirimu" ([[2 Korintus|2 Kor]]. 6:17)<ref>John Brock, ''[http://www.mbbc.edu/page.aspx?m=1960 A Pedagogical Discussion Related to Biblical and Durable Behavior in Contemporary Society]'', Maranatha Baptist Bible College. Artikel ini mendiskusikan isu-isu ini.</ref>
Mereka biasanya tidak setuju dengan hal-hal berikut:
* [[rock and roll]] dan jenis-jenis musik lain yang merupakan turunannya, termasuk Musik Kristen Kontemporer
Baris 12:
* mengonsumsi [[alkohol]] atau [[minuman keras]],
* [[merokok]],
* [[perjudian]]
* hubungan seks di luar nikah, atau selain dari antara seorang laki-laki dengan seorang wanita, contohnya [[homoseksualitas]], perzinahan, seks sebelum nikah, dan lain-lain.
* [[aborsi]] dan bentuk-bentuk [[Keluarga Berencana]] dengan metode artifisial (IUD, pil, dll).
* bentuk-bentuk [[feminisme]], salah satunya hak pilih dan dipilih bagi wanita, wanita karir (termasuk keberadaan wanita dalam dinas [[militer]] dan penegakan hukum), dan sebagainya (cenderung lebih umum di [[AS]]).
* pendidikan publik (menentang keberadaan sistem sekolah negeri/pemerintah; umumnya di [[Eropa]] dan [[AS]])
* tindik dan tato
== Sifat ==
|