Ariel (penyanyi): Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Malik GME (bicara | kontrib)
Afandri Adya (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 27:
 
== Awal kehidupan ==
Ariel lahir dari pasangan Nazmul Irphan dan Darlina Darwis asal [[Orang Minang|Minangkabau]]. Ia merupakan anak bungsu dari 3 bersaudara. Ayahnya yang bersuku [[Suku Melayu|Melayu]] merupakan seorang pegawai lapangan di perusahaan minyak [[Pertamina]]., Sementarasementara ibunya yang berdarah [[Orang Minang|Minangkabau]] adalahhanyalah seorang ibu rumah tangga biasa. Karena berprofesi sebagai pegawai lapangan, sang ayah bekerja di lokasi yang berpindah-pindah. Tinggal di [[Pangkalan Brandan]] beberapa bulan, Ariel kecil dan keluarga harus pindah ke [[Kota Langsa]] di [[Provinsi Aceh|Aceh]]. Di Kota Langsa Ariel kecil mulai menuntut ilmu di Taman Kanak-Kanak (TK), yaitu di TK Bungong Seulanga (sejak tahun 2014 menjadi TK Kartika Jaya XIV-5 Kota Langsa). Di tempat ini Ariel tinggal di perumahan BTN Asamera Kota Langsa. Setelah tinggal di Kota Langsa selama tujuh tahun, Ariel sekeluarga pindah ke [[Kota Bandung|Bandung]].
 
Sejak kecil Ariel telah memperlihatkan bakat besar di bidang seni, tapi bukan di bidang menyanyi. Bakat seni yang terlihat dari Ariel justru di bidang menggambar. Dia sempat menjuarai beberapa perlombaan menggambar di Bandung. Gara-gara hobi menggambar, Ariel sempat bercita-cita jadi arsitek. Tapi, di tengah perjalanan hidupnya, ia menemukan satu hobi baru yang diminatinya, yaitu bermain musik. Dari sinilah Ariel kemudian meniti kariernya.
Baris 100:
[[Kategori:Anggota Noah]]
[[Kategori:Tokoh Minangkabau]]
[[Kategori:Tokoh Melayu Indonesia]]
[[Kategori:Tokoh dari Langkat]]