Helikopter: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
→‎Kursi Lontar pada Helikopter: Perbaikan kesalahan ketik
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 2:
[[Berkas:Lynx Hubschrauber IFOR.jpg|thumb|250px|Westland Lynx. Helikopter ini dapat terbang dengan kecepatan 300km/jam lebih.]]
[[Berkas:US Navy 050220-N-1444C-038 Two Royal Navy Sailors prepare to chain-down a Royal Navy Lynx Mk8 helicopter, assigned to 815 Squadron aboard the Royal Navy Type 23 frigate HMS Grafton (F80).jpg|thumb|250px|Royal Navy Lynx Mk8 helikopter.]]
[[Berkas:MH6D-HOPQ at NASCAR(2723445432).jpg|thumb|250px|MD Helicopters MH-6Aerospatiale LittleSA360 BirdDauphin.]]
[[File:Full-size replica of the Airwolf.JPG|thumb|250px|Replika Bell 222 di sebuah musium yang digunakan dalam serial Airwolf.]]
'''Helikopter''' adalah [[pesawat udara]] yang lebih [[berat]] dari [[udara]], bersayap putar yang rotornya digerakkan oleh mesin<ref name="Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2009 Tentang Penerbangan">{{cite web |url=http://hubud.dephub.go.id/?id+regulasi_uu+download+5 |title=Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2009 Tentang Penerbangan | format =[[PDF]]| accessdate=2012-08-01 | archiveurl= http://hubud.dephub.go.id/?id+regulasi_uu+download+5| archivedate= 12 January 2009 <!--DASHBot-->| deadurl= no}}</ref>. Helikopter merupakan [[pesawat udara]] yang mengangkat dan terdorong oleh satu atau lebih [[rotor]] ([[propeller]]) horizontal besar. Helikopter diklasifikasikan sebagai [[pesawat bersayap putar]] untuk membedakannya dari [[pesawat bersayap tetap]] biasa lainnya. Kata helikopter berasal dari [[bahasa Yunani]] ''helix'' (spiral) dan ''pteron'' (sayap). Helikopter yang dijalankan oleh mesin diciptakan oleh penemu [[Slovakia]] [[Jan Bahyl]].