Isuzu Elf: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Optimizerjkt (bicara | kontrib)
k pembetulan link
kembalikan ke semula
Baris 1:
'''Isuzu Elf''' atau '''Isuzu N-Series''' adalah kendaraan komersial berbentuk [[truk]] ringan dan mikrobus. Elf sangat popular di [[Jepang]], [[Australia]], dan negara-negara berkembang. Kompetitor Elf antara lain adalah [[Mitsubishi Fuso Canter]], [[Nissan Atlas]], [[Toyota Dyna]] dan [[Hino Dutro]].
 
=== Elf Short ===
 
Elf short adalah nama produk dari [[ISUZU]], termasuk dalam kategori [[MIKRO BUS]], di [[Indonesia]] digunakan sebagai kendaraan pengangkut orang, terutama untuk angkutan wisata<ref>[http://www.sanutra.com/id/sewa/3/elf-short Elf Short untuk angkutan wisata]</ref> maupun angkutan umum reguler dengan dibuatkan bodi dari [[karoseri]]. Disebut elf short karena ukurannya pendek.
 
Konfigurasi Kursi: (dari depan)
* 1-3-3-3
* 1-3-2-3
(pengemudi tidak dihitung)
 
=== Elf Long ===
 
Elf long adalah pengembangan dari Elf short, biasa disebut ELF LWB (long wheel base), produk dari [[ISUZU]], termasuk dalam kategori [[MIKRO BUS]], di [[Indonesia]] digunakan sebagai kendaraan pengangkut orang, terutama untuk angkutan wisata<ref>[http://www.sanutra.com/id/sewa/4/elf-long Elf Long untuk angkutan wisata]</ref> maupun angkutan umum reguler dengan dibuatkan bodi dari [[karoseri]]. Bentuknya panjang, dengan jumlah penumpangnya lebih banyak.
 
Konfigurasi Kursi: (dari depan)
* 1-3-4-3-3-4
* 1-2-3-2-2-3
* 1-3-4-3-4
(pengemudi tidak dihitung)
 
{{Commonscat}}
Baris 25 ⟶ 6:
[[Kategori:Kendaraan Isuzu|Elf]]
[[Kategori:Truk]]
 
Referensi: {{reflist}}Referensi Rental Elf
* [https://rentalmobilelf.net Rental Elf Murah] | [https://sewarentalelf.com Rental Elf Tangerang]