Tuanku Imam Bonjol: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
SieBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: ms:Imam Bonjol,Tuanku
Baris 16:
[[Kategori:Arab-Indonesia|Bonjol, Imam]]
 
[[en:Tuanku Imam Bonjol]]
[[nl:Imam Bonjol]]
Imam bonjol lahir pada tahun 1772, nama aslinya Muhammad Syahab. Bonjol adalah nama daerah dimana Muhammad Syahab melakukan dakwahnya dan digelari sebagai Imam. Lahir dari keluarga yang taat beragama. Leluhurnya berasal dari arab, keturunan Rasulullah Muhammad saw. Masa mudanya dipanggil Peto Syarif, kemudian dikenal dengan sebutan Tuanku Mudo, sebutan untuk para Ulama. Ibunya bernama Hamatun, kakeknya bermukim beberapa lama di Afrika utara.
Menurut Hamka, Imam Bonjol memiliki sebuah perpustakaan yang berisi kitab tafsir, hadis, tasawuf, fiqh, nahu, sharaf, mantiq dan ma’ani yang kesemuanya adalah tulisan tangan.
 
[[en:Tuanku Imam Bonjol]]
[[ms:Imam Bonjol,Tuanku]]
[[nl:Imam Bonjol]]