Tesaurus: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
←Membuat halaman berisi 'tas khas Papua'
 
Evremonde (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1:
:''Untuk [[rapper]] [[Amerika Serikat|Amerika]] silakan lihat [[TheSaurus]]''
tas khas Papua
[[Image:Thesaurus.jpg|thumb|Tesaurus]]
'''Tesaurus''' adalah sebuah [[buku]] [[sinonim]] (2 kata atau lebih yang memiliki arti yang sama). Tesaurus sering termasuk karya terkait yang memiliki hal yang hampir sama. Beberapa tesaurus juga termasuk [[antonim]] (2 kata yang memiliki arti berlawanan).
 
Sebagai contoh, dengan mencari kata "besar" di sebuah tesaurus, seseorang akan menemukan kata lain yang mirip seperti "raya", "agung", dll. Jika sebuah tesaurus juga memiliki daftar antonim, orang bisa juga mencari kata yang artinya berlawanan, seperti "kecil".
 
Banyak [[pelajar]] dan [[penulis]] yang menggunakan tesaurus untuk membantu diri menemukan kata yang mereka tulis. Menggunakan tesaurus dapat membantu seseorang menambah [[kosakata]]nya (jumlah kata yang mereka tau).
 
{{stub}}
 
[[Category:Kamus]]
 
[[bg:Тезаурус]]
[[cs:Tezaurus]]
[[da:Tesaurus]]
[[de:Thesaurus]]
[[en:Thesaurus]]
[[es:Tesauro]]
[[fa:اصطلاحنامه]]
[[fr:Thesaurus]]
[[hr:Tezaurus]]
[[it:Thesaurus]]
[[lt:Tezauras]]
[[hu:Tezaurusz]]
[[nl:Thesaurus]]
[[ja:シソーラス]]
[[no:Tesaurus]]
[[nn:Tesaurus]]
[[pl:Tezaurus]]
[[pt:Tesauro]]
[[ru:Тезаурус]]
[[simple:Thesaurus]]
[[fi:Tesaurus]]
[[sv:Synonymordbok]]
[[zh:類語辭典]]